Ramayana Keluarkan Iklan Ramadan Terbaru, Netizen Salah Fokus Pada Ibu Dalam Penanak Nasi
Tak hanya itu, munculnya iklan tersebut juga membuat netizen salah fokus atau salfok pada ibu pemain qosidah yang keluar dari dalam penanak nasi.
Penulis: Ilusi Insiroh | Editor: Ilusi Insiroh
TRIBUNJAKARTA.COM - Momen Ramadan nampaknya memang ditunggu tunggu masyarakat muslim.
Mulai dari semua kegiatan yang berbeda dari hari biasa hingga tayang di televisi.
Saat Ramadan semua kegiatan acara termasuk iklan selalu membuat inovasi baru.
Baca: Mantap Berhijab, Netizen Sebut Lucinta Luna Mirip Laudya Cynthia Bella
FOLLOW YA
Baca: Digugat Cerai Sang Istri, Sule Berharap Bisa Rujuk Kembali
Satu diantaranya Iklan edisi Ramadan 2018 adalah dikeluarkan Ramayana.
Ramayana mengeluarkan iklan spesial Ramadan.
Berbeda dari iklan yang dikeluarkan biasanya, Iklan kali ini Ramayana diiringi musik Qasidah.
Tah hanya lagu dan musiknya saja, ibu ibu yang menyanyikan lagu di iklan tersebut pun juga tampak pada video klip.
Dilansir TribunJakarta.com dari Youtube, Iklan tersebut sudah viral pasca 2 hari di keluarkan.
Baru 2 hari dilucurkan di Youtube terhitung sudah 1.7 lebih penonton.
Tak hanya itu, munculnya iklan tersebut juga membuat netizen salah fokus atau salfok pada ibu pemain qosidah yang keluar dari dalam penanak nasi.
Ibu tersebut hanya nampak terlihat bagian kepalanya saja.
Namun tak utuh, yang terlihat hanya dari kepala hingga hidung.
Baca: Pamer Foto Bersama Via Vallen, Sule Ketahuan Potong Foto Sosok di Sampingnya, Siapa?

Ada juga netizen yang bilang kalau iklan ramayana kreatif.
Pasalnya iklan Ramayana edisi Ramadan tahun lalu berhasil membuat penontonya terharu.