Dikomentari Miring Saat Pamer Video Ayu Ting Ting, Pasha Ungu Beri Tanggapan Bijak

Pasha Ungu memamarkan video Ayu Ting Ting. Namun siapa sangka Pasha justru mendapatkan komentar tidak menyenangkan.

Penulis: Rr Dewi Kartika H | Editor: Wahyu Aji
Kolase TribunJakarta.com
Pasha Ungu dan Adelia 

Laporan Wartawan TribunJakarta.com, Rr Dewi Kartika H

TRIBUNJAKARTA.COM - Wakil Wali Kota Palu, Pasha Ungu memamerkan video Ayu Ting Ting di media sosial, Instagram.

Pasha Ungu mengajak Ayu Ting Ting untuk berkolaborasi bersama.

Video tersebut rupanya mendapatkan beragam komentar.

Mulai dari pujian hingga komentar yang tidak menyenangkan.

Pasha Ungu lantas membalas komentar tersebut dengan bijak.

Aksi Pasha Ungu itu mendapat banyak pujian dari netizen.

Bagaimana kisah selengkapnya? Mari kita simak.

Sigit Purnomo Syamsuddin atau kerap disapa Pasha Ungu, mengunggah video Ayu Ting Ting di Instagram.

Di video itu, Ayu Ting Ting terlihat tengah bernyanyi bersama Ivan Gunawan, Ruben Onsu dan Wendy Cagur.

Ayu Ting Ting yang terlihat mengenakan pakaian serba hitam fasih menyanyikan lagu dari Band Ungu.

TONTON JUGA

Pasha Ungu lantas mengajak Ayu Ting Ting dan ketiga rekannya yang lain untuk berkolaborasi.

"Sepertinya @ungu_band udh boleh kolaborasi ama mereka berempat.. salam hormat untuk saudara2ku yang hebat," tulis Pasha Ungu, pada Minggu (12/8/2018).

Video yang diunggah Pasha Ungu sekitar enam jam lalu itu lantas ramai dikomentari.

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved