Billy Syahputra menuturkan, dirinya merupakan muslim dan mengerti agama sehingga ia percaya tak ada satu orang pun yang bisa mendahului Tuhan.
"Kita percaya semacam itu berarti kita bisa dosa besar. Jangan percaya sama seperti itu. Gue enggak pintar-pintar amat ya tetapi gue percaya sama model kaya gitu."
"Pertanyaannya lagi, yang ingin mencari popularitas siapa? Anda atau Hilda Vitria? Yang saya jalankan ini masalah saya, jangan manfatkan masalah orang," sambungnya.
Untuk itu Billy Syahputra mengajak melantunkan kalimat istighfar.
"Tapi pagi ini lo pinter banget Bil," tegas Iis Dahlia selaku host Pagi-pagi Pasti Happy.
"Masa gue dibilang kemasukan setan mata merah, dosa percaya seperti itu," kata Billy Syahputra.
Iis Dahlia kemudian menjelaskan jika dirinya tak mempercayai hal semacam itu dan dirinya juga enggan mengetahui urusan Billy Syahputra.
• TERPOPULER - Billy Syahputra Mengaku ke Raffi Ahmad Tempat Menginapnya di Jepang Mirip Kandang Ayam
• 3 Bulan Pacaran Langsung Menikah, Nagita Slavina Bocorkan Sikap Raffi Ahmad yang Membuatnya Suka
• TERPOPULER - Akui Pacaran 3 Bulan Lalu Menikah, Raffi Ahmad Singgung Malam Pertama dengan Gigi
• Bahas Raffi Ahmad dan Dimas Beck, Laudya Chyntia Bella: Justru Sekarang Aku Lebih Dekat Sama Gigi
"Gue juga enggak mau tau urusan lo," tegas Iis Dahlia.
"Nih gue mau bilang sama mbaknya, enggak perlu kasihan diri gue, kasihan diri lo sendiri. Jangan ganggu hidup gue, gue aja yang jalanin masalah," ungkap Billy Syahputra.
Billy Syahputra tampak menahan emosi ketika menyampaikan pesan tersebut.
Adik Olga Syahputra itu juga mengucapkan terima kasih atas perhatian Ratna Listy.
"Terima kasih atas perhatiannya tetapi jangan sok baik ama gue seolah Hilda jahat ama gue," tukas Billy Syahputra.
Simak videonya:
Baca tanpa iklan