Kabar Artis

Gading Marten Sibuk Buatkan Sebotol Susu, Pertanyaan Gempita Menyentuh: Papa Are You Okay?

Penulis: Rr Dewi Kartika H
Editor: Y Gustaman
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gading Marten - Gisella Anastasia - Gempita Noura Marten

Sebelum tidur, Gading Marten membuatkan sebotol susu untuk putrinya itu.

Saat tengah menuangkan susu bubuk ke dalam botol, tiba-tiba Gempita mengajukan sebuah pertanyaan menyentuh.

Ia bertanya apakah sang ayah merasa baik-baik saja.

"Daddy," ucap Gempita.

"Yes darling," imbuh Gading Marten.

Seusai Digugat Cerai, Gading Marten Kembali ke Rumah Pertama: Balik ke Rumah Bapak, Malunya Double

Dikunjungi Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Gading Marten: Berantakan Kurang Sentuhan Wanita

"Are you okay?" tanya Gempita sambil memegang bahu Gading Marten.

Tanpa memandang Gempita, Gading Marten menjawab ia baik-baik saja.

Walau ayahnya mengaku dalam keadaan baik, namun Gempita mengatakan ia merasakan hal yang sebaliknya.

"I am good," kata Gading Marten.

"But I am not feel so well," jawab Gempita.

Gading Marten lantas bertanya mengapa Gempita merasa tidak baik-baik saja.

Penuh Kenangan dengan Gisella Anastasia, Gading Marten Terpikir Jual Rumahnya: di Sini Terlalu Stres

Gisel Siap Seleksi Istri Baru untuk Gading Marten, Terkejut Ketika Tahu Ayah Gempi Punya Pacar Baru

Balita itu mengaku ia tak mengetahui penyebabnya.

"Why?" tanya Gading Marten.

"I dont know," ucap Gempita.

Perntanyaan Gempita itu rupanya sukses membuat penonton vlog Gading Marten menangis.

Halaman
1234

Berita Terkini