Reaksi Prabowo Sambut Sandiaga Uno Kembali ke Gerindra, Inikah Posisi yang Akan Didudukinya?
Sempat diminta keluar sebagai kader partai sejak menjadi calon wakil presiden, Sandiaga Uno kini memantapkan diri kembali lagi ke Gerindra.
TRIBUNJAKARTA.COM, JAKARTA - Sempat diminta keluar sebagai kader partai sejak menjadi calon wakil presiden, Sandiaga Uno kini memantapkan diri kembali lagi ke Gerindra.
Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto, pun memberikan reaksi atas kembalinya mantan Wakil Gubernur DKI Jakarta itu ke partai berlambang burung garuda itu.
Balik ke partai yang membesarkan namanya, Sandiaga sudah tunjukkan sebelum Gerindra menggelar Konfernas dan Apel Kader Partai Gerindra di Bojongkoneng, Bogor, Rabu (16/10/2019).
TONTON JUGA
Bergaya bak Clark Kent di film Superman, Sandiaga mengumumkan dirinya kembali ke Partai Gerindra.
Saat mencalonkan diri sebagai Wakil Presiden di Pilpres 2019, Sandiaga Uno mengundurkan diri dari Partai Gerindra.
Penelusuran TribunJakarta.com Sandiaga Uno kemudian kerap memakai kemeja batik megamendung warga biru, terutama saat kampanye.
Warna biru ini identik dengan warna dua parpol pengusung Prabowo-Sandiaga Uno, yakni Partai Demokrat dan PAN.
• Nikita Mirzani Disambut Aktor Korsel di Bandara, Sindir Bahasa Inggris Barbie Kumalasari: Ngaco
TONTON JUGA
Kabar akan bergabungnya kembali Sandiaga Uno ke Gerindra sempat dihembuskan oleh kader Partai pimpinan Prabowo tersebut.
Ini Daftar 30 PTN Paling Favorit di SNMPTN 2021 |
![]() |
---|
Siapkan KTP dan KK Untuk Dapatkan BLT Rp 3,5 Juta, Pendaftaran Dimulai Hari Ini |
![]() |
---|
Jhoni Allen Gelagapan Ditanya soal Kader Diimingi Rp100 Juta untuk Kudeta AHY, Najwa Shihab Bereaksi |
![]() |
---|
Anak Buah John Kei Mengaku Disuruh Bunuh Nus Kei: Begini Perintahnya |
![]() |
---|
Dukung Anies Jual Saham Perusahaan Bir PT Delta, PKS: Cari Duit yang Halal dan Berkah |
![]() |
---|