Ramadan 2020
Panduan Salat Tarawih Kilat di Rumah, Pahami Syarat dan Aturannya!
Berikut panduan salat tarawih kilat yang bisa dilakukan sendiri atau bersama keluarga di rumah.
Penulis: Muji Lestari | Editor: Muji Lestari
TRIBUNJAKARTA.COM, JAKARTA - Salat tarawih merupakan salah satu rangkaian ibadah di bulan suci Ramadan.
Di bulan Ramadan umat muslim, baiknya memperbanyak amal ibadah dan mendekatkan diri kepada sang pencipta.
Tak lengkap rasanya bila menjalankan puasa Ramadan tanpa melaksanakan salat tarawih.
Salat sunnah tarawih ada yang dikerjakan santai, ada pula yang mengerjakannya dengan kilat.
Dilansir TribunJakarta dari islam.nu.or.id, terdapat panduan salat tarawih kilat yang bisa dilakukan sendiri atau bersama keluarga di rumah.
Kita sadari, salat tarawih yang dilakukan secara cepat kerap dipandang secara negatif.
Padahal salat cepat bisa saja dilakukan bila memahami aturan yang dijelaskan ulama madzhab. Dahulu, para ulama pun salat ratusan, bahkan ribuan raka'at hanya dalam satu malam.
Selama syarat dan rukun salat terpenuhi dengan baik, maka salat apapun hukumnya sah secara fiqih, baik salat cepat maupun lambat.
Adapun soal diterima atau tidak oleh Allah SWT, itu menjadi rahasia Allah.
Memang, seringkali salat cepat mengabaikan salah satu rukun daripada salat.
Di dalam salat, rukun (fardhu) yang bersifat qauliyah, antara lain takbiratul ihram, surah al-Fatihah, tasyahud dan shalawat dalam tasyahud, serta salam.
Adapun bacaan lainnya termasuk daripada sunnah-sunnah salat yang tidak akan menyebabkan salat tidak sah atau batal bila meninggalkannya.
• Berikut Bacaan Niat Salat Tarawih di Rumah, Bisa Dilakukan Sendiri Atau Berjamaah Bersama Keluarga
Berikut panduan secara fiqih sebagai aturan dalam melaksanakan salat tarawih dengan cepat:
1. Niat dan Takbir
salat tarawih
panduan salat tarawih kilat
niat salat tarawih di rumah
Niat salat tarawih
Ramadan
bulan ramadan
puasa
60.457 Orang Naik KRL di Hari Pertama Lebaran, Turun 90 Persen Dibanding Tahun Lalu |
![]() |
---|
Hari Kedua Lebaran, Pemakaman Covid-19 di Tangsel Sudah Dikunjungi 61 Keluarga |
![]() |
---|
Garuda Indonesia Hanya Terbangkan 33 Pesawat Saat Lebaran, Turun 90 Persen Dibanding Tahun Lalu |
![]() |
---|
Kisah Lebaran, Perawat Covid-19 Sudah 2 Bulan Tak Pulang: Disenyumin Saja Meski Mengeluh |
![]() |
---|
Intip Tradisi Lebaran Menarik di Dunia: Makan Biskuit Kurma Hingga Pesta Gula |
![]() |
---|