Lirik dan Chord Lagu Era 90: Aku Sayang Kamu - Iwan Fals

Lagu Aku Sayang Kamu dari Iwan Fals cukup populer di telinga pecinta musik Indonesia pada era 90 bahkan hingga saat ini.

Editor: Muhammad Zulfikar
TRIBUNNEWS
Iwan Fals 

TRIBUNJAKARTA.COM, JAKARTA - Berikut lirik dan chord lagu era 90 berjudul Aku Sayang Kamu dari Iwan Fals.

Lagu Aku Sayang Kamu dari Iwan Fals cukup populer di telinga pecinta musik Indonesia pada era 90 bahkan hingga saat ini.

Ini kunci gitar Aku Sayang Kamu dari Iwan Fals beserta lirik lagunya.

Intro : G D C D G D C D 2x
.
G C D G
Susah susah mudah kau kudekati
C G D G
Kucari engkau lari ku diam kau hampiri
G C D G
Jinak burung dara justru itu kusuka
C G D G
Bila engkau tertawa hilang semua duka
.
Int: C G D G C G C D G
.
G C D G
Gampang naik darah omong tak mau kalah
C G D G
Kalau datang senang, nona cukup ramah
G C D G
Bila engkau bicara, persetan logika
C G D G
Sedikit keras kepala, ah dasar betina
.
Reff:
.
G C-D G C-D G C-D G C-D
Ku suka kamu, sungguh suka kamu
G C-D G C-D G C-D G C-D
Ku perlu kamu,sungguh perlu kamu
.
G C D G
Engkau aku sayang sampai dalam tulang
C G D G
Banyak orang bilang aku mabuk kepayang
G C D G
Aku cinta kamu, bukan cinta uangmu
C G D G
Aku puja selalu setiap ada waktu
.
Kembali ke: reff
.
Int: E D C#m D 2x
.
G D C D G D C D
.
G C D G
Langsat kuning cina, warna kulit nona
C G D G
Bibir merah muda, lesung pipit pun ada
G C D G
Wajah cukup lumayan, dapat poin enam
C G D G
Kalau nona berjalan rembulanpun padam
.
Kembali ke: reff
.
Outro: reff

Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Era 90: Kasih Jangan Kau Pergi - Bunga

Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Era 90: Dinda Dimana - Katon Bagaskara

Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Era 90: Bintang Kehidupan - Nike Ardila

Profil Iwan Fals

Penyanyi solo legendaris, Iwan Fals, karyanya dikenal sebagai kritik sosial di Indonesia.

Iwan Fals kerap menyuarakan kritik mengenai isu politik di negara Indonesia.

Penyanyi legendaris ini memiliki nama asli Virgiawan Listanto.

Dikutip dari TribunnewsWiki.com, Iwan Fals lahir di Jakarta pada 3 September 1961 dari pasangan Harsoyo (almarhum) dan Lies Suudijah.

Semasa kecil Iwan Fals pernah sekolah di Jeddah, Arab Saudi, Iwan Fals bersekolah di KBRI selama delapan bulan.

Sejak kecil, Iwan Fals memiliki kegemaran dalam bidang olahraga.

Iwan Fals sempat aktif di bidang beladiri seperti karate, silat, judo, dan jenis olahraga lain.

Bahkan Iwan Fals pernah menjuarai Karate Tingkat Nasional di tahun 1989.

Namun, Iwan Fals memilih musik sebagai olah rasa.

Iwan Fals menghabiskan masa kecilnya di Bandung dan bersekolah di Bandung hingga Sekolah Menengah Atas (SMA).

Pada usia 13 tahun, bakat bermusik Iwan Fals mulai terasah.

Iwan Fals pernah menjadi seorang pengamen ketika menghabiskan masa muda di Bandung.

Hal itu Iwan Fals lakukan untuk mengasah kemampuan bermusik.

Artikel ini telah tayang di Tribunsolo.com dengan judul Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Aku Sayang Kamu Iwan Fals, Ku Suka Kamu. . Sungguh Suka Kamu. .

Sumber: Tribun Solo
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved