Liga Inggris

Dari 13 Pertandingan Terakhir, Manchester City Tidak Pernah Menang Jika Kebobolan Lebih Dulu

Kekalahan 1-2 dari Leeds United membuat Manchester City mengulangi catatan buruk setelah tertinggal lebih dulu.

Editor: Erik Sinaga
Twitter @premierleague
Striker Aston Villa, Ollie Watkins mencetak gol ke gawang Liverpool 

Mereka meraih dua hasil imbang dan kalah 10 kali.

Comeback terakhir Man City terjadi pada 2019 saat mereka memenangi laga kontra Southampton.

Baca juga: Hasil Liga Inggris: Liverpool Sementara Tertinggal 0-1 Lawan Aston Villa

Baca juga: Tumbangkan Barito Putra, Persija Jakarta Lolos ke Semifinal Piala Menpora 2021

Baca juga: Tak Hanya Lansia, Penggali Kubur TPU Tanah Kusir juga Disuntik Vaksin Covid-19

Tertinggal 0-1, Man City sukses membalikkan keadaan menjadi kemenangan 2-1.

Kekalahan dari Leeds United membuat Manchester City tidak berhasil menambah angka.

Alhasil, Ferran Torres dkk. masih mengumpulkan 74 angka di puncak klasemen sementara Liga Inggris.

Berita ini telah tayang di Bolasport berjudul: Kalah dari Leeds United, Manchester City Bukan Spesialis Comeback

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved