Datangi Polsek Tanyakan Ponselnya, Remaja Ini Ternyata Dibohongi Polisi Gadungan

Sudah dengan penuh ketakutan mendatangi kantor polisi, remaja berusia 17 tahun ternyata dibohongi oleh polisi gadungan.

Editor: Elga H Putra
KOMPAS/DIDIE SW
Ilustrasi Polisi Gadungan. Sudah dengan penuh ketakutan mendatangi kantor polisi, remaja berusia 17 tahun ternyata dibohongi oleh polisi gadungan. 

Andi diringkus pada Rabu (14/4/2021) sekitar pukul 17.00 Wita di Jalan Mawar Sharon Desa Baroqah Kecamatan Simpangempat Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu).

Penangkapan itu dilakukan usai kejadian pencurian pada Sabtu (13/3/2021) sekitar pukul 23.00 wita di Education Park Tanahbumbu.

Artikel ini telah tayang di banjarmasinpost.co.id dengan judul Mengaku Polisi, Andi Rampas Hp di Seorang Remaja di Taman Edukasi Tanahbumbu,

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved