Euro 2020
Jadwal Piala Eropa Malam Ini: Ada Duel Belgia Vs Italia dan Swiss Vs Spanyol, Live Mulai 23.00 WIB
Sebanyak empat tim yang sudah melangkah ke babak perempat final Piala Eropa 2020 atau Euro 2020 akan mulai bertarung.
TRIBUNJAKARTA.COM - Sebanyak empat tim yang sudah melangkah ke babak perempat final Piala Eropa 2020 atau Euro 2020 akan mulai bertarung.
Keempat tim yang akan bertarung itu adalah Swiss vs Spanyol dan Belgia vs Italia.
Pertandingan Euro 2020 akan dimulai pada Jumat (2/7/2021) pukul 23.00 WIB hinga Sabtu (3/7/2021) pukul 02.00 WIB.
TONTON JUGA
Gelandang Timnas Inggris, Declan Rice memilih fokus kepada persiapan tim dibanding menunggu calon lawan di babak perempat final Euro 2020.
Inggris memastikan satu tempat di babak perempat final usai mengalahkan Jerman dengan skor 2-0.
Baca juga: Prediksi Copa America 2021 Brasil Vs Chile: Bek Persita Jagokan Negeri Samba, Neymar Cs Harus Fokus
Dengan hasil ini, Inggris akan berhadapan dengan Ukraina yang mengalahkan Swedia dengan sor 1-2.
Pertandingan babak perempat final Euro 2020 akan disiarkan langsung di Mola TV.

Declan Rice yang bermain gemilang dalam kemenangan atas Jerman tersebut, memilih menikmati momen kemenangan atas Jerman di Wembley.
Menurutnya, laga menghadapi Swedia atau Ukraina di Roma, nantinya akan memberikan atmosfir berbeda dibanding menghadapi Jerman.
“Kami tidak ingin terlalu maju, tetapi ini adalah pertandingan besar di Roma (melawan Swedia atau Ukraina) pada hari Sabtu.
"Untuk hari ini kesempatan itu, para penggemar, para pemain semuanya siap untuk itu."
"bagian dari tim dengan kebersamaan ini. Kami sangat percaya, terutama dengan final di Wembley." ujar gelandang West Ham ini.
Total 7 tim sejauh ini telah mengunci tempat di babak perempat final Euro 2020.

Swiss vs Spanyol
Belgia vs Italia
Piala Eropa 2020
Euro 2020
Mola TV
perempat final
Inggris
Spanyol
Jerman
Italia Juara Euro 2020, Pemainnya Laris Manis Diburu Klub Eropa: Man United Ngebet Bajak Di Lorenzo |
![]() |
---|
Bek Italia Kepergok Merokok di Ruang Ganti Usai Juara Euro 2020, Beli Ngeteng di Depan Wembley |
![]() |
---|
Duet Maut Tower Bonucci-Chiellini Bikin Italia Sulit Ditembus, Kunci Gli Azzurri Juara Euro 2020 |
![]() |
---|
Italia Vs Inggris Tak Adil, Wasit Untungkan Gli Azzurri: Muncul Petisi Final Euro 2020 Harus Diulang |
![]() |
---|
Pesta Juara Italia Usai Menang Euro 2020 Memakan Korban Jiwa, Diwarnai Peristiwa Pembunuhan Bayaran |
![]() |
---|