Viral di Media Sosial
Bukan Cuma Muka Masam Saat Bagi Kaos, Ini Sederet Aksi Puan Maharani yang Pernah Dibully Netizen
Berikut ini TribunJakarta.com merangkum sejumlah aksi Puan Maharani yang pernah membuatnya dibully oleh netizen.
Penulis: Elga Hikari Putra | Editor: Yogi Jakarta
Cerita ini ia sampaikan pada rapat koordinasi tiga pilar di Manado, Sulawesi Utara pada (9/2/2022).
Ia pun menceritakan, kala itu gubernur tersebut tak menjemput dirinya.
Baca juga: Imbas Dugaan Hina Puan Maharani di Facebook, Sekda Dairi Terbang ke Jakarta Buat Klarifikasi
Sehingga Puan Maharani pun bertanya-tanya mengapa ada kepala daerah yang bersikap sedemikian rupa.
Padahal, katanya, ia adalah Ketua DPR RI ke-23.
“Kenapa saya datang ke Sulawesi Utara itu tiga pilar bisa jalan, jemput saya, ngurusin saya, secara positifi ya.”

“Kenapa saya punya gubernur kok nggak bisa kaya begitu, justru yang ngurusin saya gubernur lain,” cerita Puan.
Puan juga merasa heran saat tahu ada kepala daerah yang tak bangga saat dirinya berkunjung ke daerah.
Hal ini pun membuatnya merasa kesal.
“Ke daerah ketemu kepala daerah, kepala daerahnya tidak bangga ya kepada saya, kayak males-malesan, bikin kesal,” ujarnya.
Diduga Kirim Chat Bernada Mesum ke Mantan Menantunya, Ibunda Norma Risma Beri Klarifikasi |
![]() |
---|
Cuma Gara-gara Posting Foto Cowok di Sosmed, Bocah SD Dianiaya oleh Tujuh Siswi SMP di Bekasi |
![]() |
---|
Viral Video Bocah SD di Bekasi Dibully Siswi SMP Gara-gara Cowok, Korban Menjerit dan Menangis |
![]() |
---|
Ibunda Norma Risma Soal Tak Berbusana Serumah dengan Rozy: 'Saya Gerah Jadi Saya Melepaskan Baju' |
![]() |
---|
Viral Pemuda di Makasar Meninggal Tersetrum saat Charging Hp, Polisi Ungkap Fakta Berbeda |
![]() |
---|