Liga 2
Liga 2 Panas Hindari Degradasi, 8 Tim Bakal Turun Kasta Musim Ini, Persipura-Sriwijaya Saling Sikut
Sebanyak 16 tim bakal berjuang melewati babak play-off degradasi untuk menghindari turun kast ake kompetisi Liga 3 musim depan.
TRIBUNJAKARTA.COM - Sebanyak 16 tim bakal berjuang melewati babak play-off degradasi untuk menghindari turun kast ake kompetisi Liga 3 musim depan.
Total sebanyak delapan klub bakal turun kasta bila posisinya dua terbawah dalam babak play-off.
Sesuai dengan format Liga 2 musim ini, penentuan degradasi bakal dilakukan dengan sistem kandang dan tandang (double robin).
Tim yang berhasil finis di peringkat 1 dan 2 dari grup akan bertahan di Liga 2 musim depan.
Sementara peringkat 3 dan 4 dari empat grup yang tersedia akan degradasi ke Liga 3.
Pertandingan penentuan degradasi dari Liga 2 bakal dimulai pada Januari 2024 mendatang.
Nasib tim-tim besar yang ada di Liga 2 bakal ditentukan dalam waktu dekat.
Dari Grup 1 Kompetisi: Sriwijaya FC (4), PSPS Riau (5), Sada Sumut FC (6), dan PSDS Deli Serdang (7)
Dari Grup 2 Kompetisi: Nusantara United FC (4), Perserang Serang (5), Persikab Kab Bandung (6), PSKC Cimahi (7)
Dari Grup 3 Kompetisi: Persijap Jepara (4), PSCS Cilacap (5), Persipa Pati (6), Persekat Tegal (7)
Dari Grup 4 Kompetisi: Persipura (4), Sulut United (5), Kalteng Putra (6), Persiba Balikpapan (7)
Berikut pembagian grup babak 16 besar degradasi Liga 2:
Grup A
Klub asal/peringkat
Grup 1: Peringkat 4 - Sriwijaya FC
Grup 1: Peringkat 6 - Sada Sumut FC
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/Skuad-Persipura-Jayapura-pada-gelaran-Liga-2-2022.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.