Mahasiswa UKI Tewas
Penyebab Kematian Mahasiswa UKI Masih Misteri, Polisi Tunggu Hasil Laboratorium Forensik
Polres Metro Jakarta Timur belum dapat memastikan penyebab kematian mahasiswa Universitas Kristen Indonesia (UKI), berinisial KZ (22).
Penulis: Bima Putra | Editor: Rr Dewi Kartika H
TRIBUNJAKARTA.COM/BIMA PUTRA
POLISI BERIKAN KETERANGAN - Kapolres Metro Jakarta Timur, Kombes Nicolas Ary Lilipaly saat memberi keterangan di UKI, Jumat (7/3/2025).
Berdasar kabar yang beredar KW tewas akibat menjadi korban penganiayaan, namun Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Nicolas Ary Lilipaly membantah hal tersebut.
"Enggak (bukan tewas akibat dianiaya). Dia mabuk dan jatuh sendiri," kata Nicolas saat dikonfirmasi di Kramat Jati, Jakarta Timur, Jumat (7/3/2025).
Akses TribunJakarta.com di Google News atau WhatsApp Channel TribunJakarta.com. Pastikan Tribunners sudah install aplikasi WhatsApp ya
Berita Terkait: #Mahasiswa UKI Tewas
| LPSK Dalami Potensi Ancaman Saksi Kasus Kematian Mahasiswa UKI |
|
|---|
| LPSK Masih Telaah Permohonan Perlindungan 2 Saksi Kasus Kematian Mahasiswa UKI |
|
|---|
| Dua Saksi Kasus Kematian Mahasiswa UKI Minta Perlindungan LPSK |
|
|---|
| Polisi Hentikan Penyelidikan Kasus Kematian Mahasiswa UKI karena Tak Ditemukan Unsur Pidana |
|
|---|
| Saksi Tak Meyakinkan, Polisi Sebut Tewasnya Mahasiswa UKI Kenzha Walewangko Bukan Pidana |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/Kapolres-Metro-Jakarta-Timur-Kombes-Nicolas-Ary-Lilipaly-saat-memberi-keterangan-di-UKI.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.