TAG
Gustavo Almeida
-
Beda sikap perburuan pemain asing baru dua tim besar di Liga 1 yakni Persija Jakarta dan Persib Bandung saat bursa transfer pertengahan musim.
Selasa, 28 November 2023
-
Kondisi terkini penyerang asing Persija Jakarta, Gustavo Almeida diungkap pelatih Thomas Doll.
Selasa, 28 November 2023
-
Debut kelam penyerang asing Persija Jakarta, Gustavo Almeida di Liga 1 yang gagal menciptakan gol. Gustavo harus digantikan penyerang Aji Kusuma.
Selasa, 28 November 2023
-
Persija Jakarta mempunyai amunisi kekuatan baru dalam menyongsong lanjutan kompetisi Liga 1 2023/2024. Duet Simic Almeida bakal mengancam tim lawan.
Senin, 27 November 2023
-
Bhayangkara FC bakal merasakan teror yang diberikan Persija Jakarta di pertandingan lanjutan Liga 1 pekan 20.
Senin, 27 November 2023
-
Persija Jakarta baru merekrut satu pemain asing baru di pertengahan musim, suporter The Jakmania percaya dengan keputusan yang diambil Thomas Doll.
Minggu, 26 November 2023
-
Winger asing Persija Jakarta, Ryo Matsumura mulai menemukan rekan duet baru setelah sebelumnya di-PHP oleh Witan Sulaeman.
Minggu, 26 November 2023
-
Persija Jakarta dijadwalkan menjalani pertandingan seru menghadapi Bhayangkara FC di pertandingan lanjutan Liga 1 pekan 20. Witan sudah ahdir di BFC.
Minggu, 26 November 2023
-
Selebrasi simbol huruf 'J' yang sering diperagakan penyerang Gustavo Almeida ternyata bukan dikhususkan buat suporter Persija Jakarta, The Jakmania.
Minggu, 26 November 2023
-
Persija Jakarta mengirimkan sinyal bahaya ke calon lawan yang akan dihadapi di pertandingan lanjutan Liga 1 pekan 20.
Minggu, 26 November 2023
-
Bomber Asing Persija Jakarta, Gustavo Almedia, mendukung penuh Brasil dalam Piala Dunia U-17 2023.
Selasa, 21 November 2023
-
Gustavo Almeida sudah tiga hari latihan bareng Persija Jakarta. Bomber Brasil itu mengaku suasana mirip saat bersama Arema FC.
Selasa, 21 November 2023
-
Gustavo Almeida menjadi satu-satunya pemain yang direkrut pada bursa transfer paruh musim Liga 1 2023/24. Suporter The Jakmania jangan berharap lagi.
Senin, 20 November 2023
-
Penyerang asing asal Kroasia, Marko Simic masih akan tetap bermain bersama Persija Jakarta di kompetisi Liga 1.
Senin, 20 November 2023
-
Teka-teki masa depan Marko Simic di Persija Jakarta mulai terkuak, ternyata bakal dipinjamkan ke tim Liga 2.
Senin, 20 November 2023
-
Penyerang baru Persija Jakarta, Gustavo Almeida menaruh respect dan juga menghormati sosok pelatih di tempat barunya yakni Thomas Doll.
Minggu, 19 November 2023
-
Gustavo Almeida menjalani debut latihan perdana bersama Macan Kemayoran di Nirwana Park, Bojongsari, Sabtu (18/11/2023) sore.
Minggu, 19 November 2023
-
Gustavo Almeida langsung memberikan janji besar kepada suporter The Jakmania usai bergabung dengan Persija Jakarta.
Minggu, 19 November 2023
-
Striker asal Brasil, Gustavo Almeida, menyadari pernah menyakiti dua pemain Persija Jakarta, Rizky Ridho dan Ondrej Kudela, dengan tidak sengaja.
Sabtu, 18 November 2023
-
Pencapaian luar biasa Gustavo Almeida bersama Arema FC menjadi daya tarik Persija Jakarta merekrutnya.
Sabtu, 18 November 2023
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved