TOPIK
Ojol Wanita Lawan Dua Begal
-
Polres Metro Bekasi memberikan penghargaan kepada driver atau pengemudi ojek online (ojol) wanita bernama Dwi Wulan Meiylani (32).
-
"Enggak (belajar bela diri), mungkin karena saya tomboy kali ya saya juga enggak ngerti, itu sebenernya spontan aja si," terang Dwi Wulan Meiylani.
-
Dwi Wulan Meiylani (32), merupakan sosok pengemudi ojol wanita di Bekasi yang belakangan viral di media sosial berkat aksi duel melawan begal
-
Dwi bercerita, awalnya berniat mengantarkan pesanan makanan ke kawasan Pondok Ungu Permai pada Minggu pukul 02.45 WIB
-
Kejadian tersebut diketahui terjadi di sebuah jalan di Kawasan Perumahan Pondok Ungu Permai, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Minggu, (26/7/2020)
-
Di media sosial viral video CCTV yang memperlihat duel pengemudi ojek online (ojol) wanita dengan dua begal bercelurit.
-
Dedikasi Dwi Wulan Meiylani (32), driver ojol atau pengemudi ojek online yang menjadi korban pembegalan di Bekasi patut diapresiasi.
-
Driver ojol wanita korban begal di Bekasi, Dwi Wulan Meiylani (32) mengaku trauma keluar malam.
-
Aksi begal terjadi di kawasan Perumahan Pondok Ungu Permai, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Minggu (29/7/2020) dini hari.
-
Dwi Wulan Meiylani (32), sosok driver ojek online (ojol) wanita di Bekasi belakangan viral di media sosial.
-
Dalam video tersebut, driver ojol wanita berkendara seorang diri dan langsung diserang dua pelaku begal.