TOPIK
Pasar Kebayoran Lama Ditutup
-
Kepala Satpol PP DKI Jakarta Arifin menyebut, pihaknya telah melakukan pengawasan ketat terkait protokol kesehatan di pasar tradisional.
-
Selain melakukan sterilisasi, petugas dari Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI juga bakal melakukan penelusuran kasus positif Covid-19.
-
Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan ditutup sementara selama tiga hari hingga Sabtu (20/6/2020). Pedagang bakal dites swab lagi.
-
Kesadaran pedagang untuk mencegah penyebaran virus corona di Pasar Kebayoran Lama dinilai masih minim. Demikian dikatakan Wakil Camat Kebayoran Lama.
-
Wakil Camat Kebayoran Lama Sidik Rayanta mengatakan, saat ini 14 pedagang yang dinyatakan positif Covid-19 sudah dibawa ke Rumah Sakit Darurat
-
Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, ditutup sementara selama tiga hari. Hal itu disebabkan 14 pedagang positif Covid-19.
-
Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, ditutup sementara mulai hari ini, Kamis (18/6/2020)
-
Menurut Sidik, pihak kecamatan sudah menggelar tes swab ke 59 orang di Pasar Kebayoran Lama, Senin (15/6/2020)
-
Wakil Camat Kebayoran Lama Sidik Rayanta mengatakan, pasar Kebayoran Lama akan ditutup mulai hari Kamis (18/6/2020).