TOPIK
Surabaya Diteror Bom
-
Komando Pasukan Khusus (Kopassus) akhirnya turun tangan untuk menangani aksi terorisme di Indonesia.
-
Kondisi Ais, gadis kecil yang selamat pascaledakan bom bunuh diri di Polrestabes Surabaya kondisinya mulai stabil, Selasa (15/5/2018).
-
Wahyu Mega Wijayati, istri siri terduga teroris Abu Umar, pada Selasa (15/5/2018), sudah meninggalkan rumah sejak lama.
-
Kapolda Jatim, Irjen Pol Machfud Arifin menaruh perhatian besar terhada empat anak pelaku bom bunuh diri di Surabaya dan Sidoarjo.
-
Elder Mcwhorter (19) asal Texas, Amerika Serikat, mengungkapkan keprihatinannya dengan insiden bom bunuh diri di tiga gereja di Surabaya.
-
Prajoko mengungkap detik-detik menegangkan bom meledak yang melukai Weni dan menewaskan dua orang ponakannya, Nathan (11) dan Evan (8).
-
Di balik serangkaian aksi bom bunuh diri di Surabaya, polisi berhasil menemukan buku panduan para pelaku teror.
-
Sebelumnya, A menjalani perawatan di ruang ICU sejak Senin (14/5/2018) pasca serangan bom di Polrestabes Surabaya.
-
Personel kepolisian memperketat mereka yang hendak masuk ke Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jawa Timur pascabom bunuh diri di Surabaya dan Sidoarjo.
-
Terduga teroris SA alias Abu Umar yang tertangkap di Singosari, Kabupaten Malang, menjadi perbincangan warga Desa Jatinom, Kanigoro, Blitar.
-
Nuchin asal Desa Tropodo, Kecamatan Waru, Sidoarjo, menjadi korban ledakan bom di depan GPPS Sawahan, Jalan Arjuna, Surabaya, Minggu (13/5/2018).
-
Tim Densus 88 Antiteror terlibat baku tembak dengan terduga teroris di Jalan Sikatan, Manukan Wetan, Tandes, Surabaya, Selasa.
-
Polisi menemukan sejumlah bahan peledak ketika melakukan penggeledahan di rumah Tri Murtiono, pengebom Polrestabes Surabaya.
-
"Tidak pernah nelepon, ditelpon tidak pernah diangkat, ketika ditanya kenapa gak angkat telepon dia jawab nama saya gak ada di hpnya," ujar Sumijati.
-
Disampaikan Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian pada akhirnya bagaimana cara para pelaku menciptakan bom.
-
Petugas kepolisian pun tidak melarang warga asalkan tidak masuk ke garis polisi dan mengambil foto dengan flash.
-
Dalam foto itu disebutkan, Risma sedang tersenyum kepada anak Aloysius Bayu yang sedang digendong seorang kakek.
-
Selain tiga anak itu, Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Frans Barung Mangera menjelaskan polisi juga mengamankan seorang perempuan.
-
Sebelum meledakkan diri di Polrestabes Surabaya, Senin (13/5/2018) pagi, Tri Murtiono sempat menceramahi seorang penjual air galon.
-
Edi mengatakan negara memiliki tugas untuk segera menciptakan rasa aman bagi warga negaranya.
-
Kapolda Jawa Timur Irjen Machfud Arifin menaruh perhatian besar terhadap tiga anak selamat pelaku bom bunuh diri di Surabaya dan Sidoarjo.
-
Tersiar kabar tim Densus 88 Antiteror menangkap terduga teroris Syamsul Arif alias Abu Umar (37) dan Wahyu Mega Wijayanti (40).
-
Menurut keterangan AR kepada Tito Karnavian, ia menceritakan bahwa kegiatan ayahnya sehari-hari menjadi penjual jam tangan online.
-
Penangkapan di lakukan terkait usaha dari 13 tersangka untuk melakukan serangan di beberapa lokasi yang masih di rahasiakan oleh pihak kepolisian.
-
Tito Karnavian ungkap teror bom tersebut memiliki hubungan dengan ISIS. Penelusuran TribunJakarta.com mantan simpatisan ISIS bongkar fakta.
-
Satu anggota polisi korban ledakan bom bunuh diri di pintu masuk Polrestabes Surabaya adalah anak Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Blitar.
-
Tercatat ada empat polisi ikut menjadi korban dalam serangan bom bunuh diri di Polrestabes Surabaya pada Senin (15/5/2018) pagi.
-
Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Frans Barung Mangera dalam tayangan Kompas TV menyebut identitas anak kecil tersebut.
-
Komnas PA mengkritik keras sikap sejumlah elite politik yang memanfaatkan serangkaian teror bom di Surabaya untuk kepentingan politik mereka.
-
kedua orangtua Ais, Tri Ernawati dan Tri Murtiono tewas usai melakukan aksi bom bunuh diri di Mapolrestasbes Surabaya.