5 Peralatan Masak Canggih yang Bikin Kegiatan Masakmu Jadi Lebih Asik
Berkat peralatan masak yang canggih, Kamu bisa mengehemat waktu.Tak hanya itu peralatan masak canggih membuat memasak lebih asik.
Penulis: Rr Dewi Kartika H | Editor: Rr Dewi Kartika H
Memanggan makanan juga kegiatan yang cocok dilakukan ketika menghabiskan waktu di akhir pekan bersama keluarga.
Namun peralatan memanggang biasanya sangat merepotkan.
Tidak perlu khawatir kini hadir Gosun alat pemanggang portabel praktis.
Bentuknya yang minimalis, bisa kamu bawa kemana-mana.
Walau bentuknya minimalis, namun Gosun bisa memanggang berbagai jenis masakan dalam satu kali kesempatan.
Berminat untuk memilikinya? Gosun di banderol dengan harga $ 290, Kamu bisa membelinya melalui link di Insider Kitchen.
Baca: Novel Baswedan Ingin Pelaku Penyiraman Air Keras Bisa Ditemukan
3. Alat Pembuat Omelet
Omelet atau telur dadar adalah menu makanan yang disukai oleh banyak orang.
Malas terkena minyak atau panasnya kompor? kini ada alat pembuat omelet.
Dengan menggunakan Rollie, kamu cukup memasukan telur dan bahan lainnya, tunggu beberapa menut dan telur omeletmu sudah bisa di nikmati.
Berminat untuk memilikinya? Rollie di banderol dengan harga $ 30, Kamu bisa membelinya melalui link di Insider Kitchen.
Baca: Emak-emak yang Gigit Tangan Polisi, Ternyata Bekas Pasien Rumah Sakit Jiwa
4. Loyang Lego
Suka membuat kue? Kalau begitu loyang lego ini sangat cocok untukmu.
loyang yang terbuat dari silikon ini, bisa kamu bentuk sesuka hati.
Mulai dari bentuk hati, segitiga, hingga persegi.
Hanya dengan satu loyang Kamu bisa mmebuat kue beraneka bentuk.
Berminat untuk memilikinya? Loyang Lego di banderol dengan harga $ 9,99, Kamu bisa membelinya melalui link di Insider Kitchen.