Caleg Muda Suarakan Pemuda Perkuat Komitmen Berkonstitusi dan Politik yang Produktif

Gerakan Caleg Muda Kader Bangsa ini merupakan refleksi dari momen bulan Oktober ini menyambut Hari Sumpah Pemuda 2018.

Editor: Muhammad Zulfikar
Istimewa
Sejumlah caleg muda dari berbagai partai politik mendeklarasikan gerakan "Caleg Muda Kader Bangsa" 

2. Berkolaborasi dan bersinergi secara positif dalam berbagai aktifitas politik yang berkeadaban dan bermanfaat secara produktif untuk kehidupan dan kesejahteraan rakyat.

3. Tidak memproduksi dan menyebarkan segala berita kebohongan, ujaran kebencian dan hoax dalam mewujudkan demokrasi yang sehat dan berkualitas.

4. Tidak melakukan seluruh bentuk politik transaksional sebagai wujud sikap anti korupsi dan pembusukan demokrasi.

5. Mendorong kesejahteraan umum untuk seluruh rakyat, mengutamakan Sumber Daya Manusia yang unggul dan budi pekerti yang luhur, memajukan ekonomi kreatif, serta peduli terhadap pembangunan karakter dan komunitas berbangsa-bernegara yang toleran, berkarakter, bersatu dan produktif.

“Kami caleg muda kader bangsa siap menjadi pemimpin untuk mewujudkan Indonesia yang lebih baik,” sorak 30 perwakilan caleg muda dari seluruh Indonesia ini.

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved