Kabar Artis
Latihan Nyanyi Bareng Ariel Noah & Syahrini, BCL Tunjukkan Sikap Berbeda Terhadap Keduanya
Bunga Citra Lestari atau yang disapa BCL membocorkan momen di belakang panggung bersama Ariel Noah dan Syahrini.
Penulis: Rr Dewi Kartika H | Editor: Muji Lestari
TRIBUNJAKARTA.COM - Penyanyi ternama Bunga Citra Lestari atau yang disapa BCL membocorkan momen di belakang panggung bersama Ariel Noah dan Syahrini.
Pantauan TribunJakarta.com, BCL tampak menunjukkan sikap berbeda kepada Ariel Noah dan Syahrini.
Mulanya BCL menerangkan ia tengah mempersiapkan diri untuk tampil di acara Shoppe.
TONTON JUGA
"Hari ini kita lagi ada di acara Shoppe," ucap BCL dikutip TribunJakarta.com dari YouTube BCL, pada Jumat (15/11/2019).
Ia mengatakan di acara musik tersebut akan berduet dengan Ariel Noah dan Syahrini.
"Banyak kolaborasi hari ini, satu sama dancer, ada yang sama Noah, dan sama Syahrini," kata BCL.
Sambil menunggu kedatangan Ariel Noah dan Syahrini, BCL memustukan untuk latihan sendiri.
"Ini akan jadi menyenangkan, kebeteluan Syahrini sama Noah belum datang," ucap BCL.
"Dan yang lain aku coba sendiri, nunggu mereka datang nanti latihan lagi," imbuhnya.
• Anaknya yang Masih Balita Sudah Punya Jet Pribadi, Sandra Dewi Mikir-Mikir Beli Bedak Rp 600 Ribu
TONTON JUGA
Beberapa saat kemudian, Ariel Noah akhirnya datang.
Melihat kedatangan mantan kekasih Luna Maya itu, BCL langsung semringah.
Keduanya bertegur sapa dan saling mencium pipi.
Panas Seteru Nikita Mirzani dengan Bunda Corla, Saling Siggung Berimbas ke Uang Rp 100 Juta |
![]() |
---|
Bak Anak Paskibraka, Lelucon Indra Bekti Saat Keluar dari RS Abdi Waluyo "Langkah Tegap Majuu!" |
![]() |
---|
Indra Bekti Dipasangi Selang yang Bersifat Permanen, Begini Penjelasan sang Manajer |
![]() |
---|
Nikita Mirzani Beri Waktu 2x24 Jam ke Bunda Corla Kembalikan Rp100 Juta, Diancam Bakal Dipolisikan |
![]() |
---|
Tina Toon Sebut Imlek Tahun Ini Paling Kelabu: Oma Baru Berpulang |
![]() |
---|