Antisipasi Virus Corona di Tangerang
Prasmanan dan Kursi Tamu Sudah Ditata, Pesta Pernikahan di Cisoka Terpaksa Dibubarkan
Jajaran Polsek Cisoka membubarkan hajatan di tengah pandemi Covid-19 di Kabupaten Tangerang.
Penulis: Ega Alfreda | Editor: Y Gustaman
Dok Polsek Cisoka
Kapolsek Cisoka AKP Akbar Baskoro bersama jajarannya membubarkan acara hajatan yang berlangsung di tengah pandemi Covid-19 di Kabupaten Tangerang, Sabtu (28/3/2020).
Halaman 0 dari 4