BIN Buka Lowongan Relawan Penanganan Corona untuk Lulusan SMA & D3, Peserta Lolos Bisa Jadi PNS

Badan Intelejen Negara (BIN) membuka lowongan kerja (loker) untuk penanganan virus corona (covid-19).

Penulis: Kurniawati Hasjanah | Editor: Muji Lestari
Freepik
Ilustrasi virus corona 

- Pengalaman kerja di RS minimal 1 tahun

2. Laboratoris/Analis Kesehatan

- Minimal D-III Analis Kesehatan

- Memiliki STR Aktif

- Pengalaman kerja di laboratorium minimal 1 tahun

3. Perawat

- Minimal D-III Keperawatan

- Memiliki STR Aktif

- Memiliki sertifikat BTCLS dan PPGD yang masih berlaku

- Pengalaman kerja di RS minimal 1 tahun

4. Administrasi Kesehatan

- Minimal lulusan SMA/SMK sederajat

- Menguasai Ms Office

- Mampu berbahasa Inggris (pasif)

5. Pengemudi

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved