Ternyata Tak Sedikit Manfaat Tidur Siang, Buat Diri Merasa Bahagia Sampai Memperkuat Kreativitas
Siapa yang tahu ternyata tidur siang itu mempunyai beragam manfaat. Apa saja?
Editor:
Siti Nawiroh
Menurut studi University of California Berkley, kurang tidur tidak hanya membuat grogi dan tegang, hal tersebut juga bisa menjadi peluang untuk berkembangnya gangguan kecemasan full-blown.
Ketika tidak mendapatkan cukup tidur, bagian-bagian otak yang berkontribusi terhadap kecemasan akan aktif berlebihan.
Tidur siang dapat menenangkan otak untuk sementara, namun pastikan untuk mendapatkan tidur nyenyak sepanjang malam untuk menjaga otak anda tetap tajam.
Halaman 4 dari 4