Kabar Artis

Nathalie Holscher Prank Teleponan Sambil Bilang 'I Miss You Too', Sule Cemburu Sampai Begini: Siapa?

Komedian Sule cemburu melihat sang kekasih, Nathalie Holscher telepon dengan seseorang sambil bilang I Miss You.

Penulis: Siti Nawiroh | Editor: Siti Nawiroh
Instagram.com/nathalieholscher
Sule dan Nathalie Holsher 

TRIBUNJAKARTA.COM - Komedian Sule cemburu melihat sang kekasih, Nathalie Holscher telepon dengan seseorang sambil bilang I Miss You.

Mulanya, Sule curiga karena ponsel sang kekasih terus berdering.

Sule bertanya siapa sosok yang menelpon Nathalie Holscher.

Namun saat itu, Nathalie Holscher berdalih nomor yang menelponnya tak dikenal.

Dilansir dari YouTube Sunah Official, rupanya, hal itu hanya akal-akalan Nathalie Holscher untuk mem-prank sang kekasih.

Ungkap Ketakutan Nathalie Holscher saat Bertemu Rizky Febian, Sule: Jangan Nyerah Sebelum Berperang

Prank itu dibuat sebagai pembalasan karena beberapa waktu lalu, Sule pernah melakukan hal yang sama.

Sebelum Sule tahu aksinya hanya prank, Nathalie Holscher membunyikan nada deringnya.

Sule yang mengira ponsel sang kekasih ada panggilan dari orang lain mulai curiga.

Pasalnya, nada dering panggilan itu tak hanya terdengar sekali.

Follow juga:

"Siapa?" tanya Sule dilansir TribunJakarta.com, Jumat (9/10/2020).

"Gak tahu, gak ada nomornya," sambung Nathalie Holscher.

"Masa gak ada nomornya?" tanya Sule.

Tak lama kemudian, ponselnya berdering lagi.

Tegas Sebut Sule & Nathalie Holscher Tak Settingan, Pakar Mikro Ekspresi: Keliatan Cara Dia Nyentuh

Kali ini, Sule meminta sang kekasih untuk menjawab panggilan tersebut.

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved