Lahan Penuh, Pemakaman Muslim Protap Covid-19 di TPU Tegal Alur Gunakan Sistem Tumpang Tindih
Lahan pemakaman protap Covid-19 penuh, pemakaman jenazah Covid-19 unit Islam di TPu Tegal Alur, Jakarta Barat dilakukan dengan sistem tumpang tindih.
Editor:
Elga H Putra
TribunJakarta.com/Elga Hikari Putra
Petugas makam TPU Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat memakamkan jenazah protap Covid-19
Untuk tahap pertama, pemerintah menyiapkan dua hektar lahan dari total keseluruhan luas lahan mencapai 25 hektar.
Dua hektar lahan tersebut diestimasi dapat menampung hingga 5.000 jenazah.
Penggarapan lahan yang masih terus berjalan ini juga melibatkan UPKP di lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta seperti Dinas Pertamanan dan Hutan Kota, Dinas Bina Marga, Dinas Tata Air dan hingga tingkat Walikota, Kecamatan, dan Kelurahan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Blok Makam Jenazah Covid-19 Muslim di TPU Tegal Alur Penuh, Sistem Tumpang Digunakan"
Halaman 2 dari 2