RRQ Hoshi dan Alter Ego Menang Mudah di Laga Perdana Mobile Legends World Championship 2021
Dua tim Mobile Legends: Bang Bang asal Indonesia RRQ Hoshi dan Alter Ego menang mudah pada laga perdananya di M2 Mobile Legends.
TRIBUNJAKARTA.COM - Dua tim Mobile Legends: Bang Bang asal Indonesia RRQ Hoshi dan Alter Ego menang mudah pada laga perdananya di M2 Mobile Legends.
Dua wakil Indonesia RRQ Hoshi dan Alter Ego menjalani laga pertama fase grup tahap I Esport Mobile Legends World Championship 2021 (M2) hari Selasa (19/1/2021) ini.
Pada Piala Dunia Mobile Legend 2021 ini, RRQ Hoshi dan Alter Ego merupakan dua wakil dari Indonesia.
TONTON JUGA:
Pada pertandingan pertama fase grup tahap I Mobile Legends M2 World Championship 2021, keduanya menang mudah.
RRQ Hoshi berhasil membantai Dreammax dalam pertarungan dua gim langsung.
Baca juga: Persiapan Dua Tim PUBG Mobile Indonesia Jelang Grand Final PMGC di Dubai
Baca juga: Pedang Enma Roronoa Zoro Akhirnya Berhasil Lukai Kaido, Ini Jadwal Manga One Piece Chapter 1002
Baca juga: Jadwal M2 Mobile Legends Hari Selasa Ini, Dua Tim Indonesia RRQ Hoshi dan Alter Ego Berlaga
Baca juga: Eks Kapten Persipura Pukuli Pacarnya, Wajah Korban Lebam dan Giginya Rontok
Pada game pertama, RRQ Hoshi yang diperkuat Xinnn, Vynnn, Psychoo, R7 dan Wizzking, menang dengan skor telak 26-10 dalam waktu kurang dari 15 menit.
Di game kedua, RRQ Hoshi kembali menang dengan skor telak 20-2 dengan waktu kurang dari 10 menit.
Kali ini mereka mengandalkan hero-hero seperti Yi Shun Shin, Jawhead, Selena, Lapu-lapu.
Sebelumnya, dilansir dari Kompas.com, Alter Ego yang sudah bermain lebih dulu juga sukses meraih kemenangan mudah.
Mobile Legends: Bang Bang
RRQ Hoshi
Alter Ego
M2 Mobile Legends
Mobile Legends World Championship 2021
Buntut Menolak Sanksi Razia Masker, Pria yang Ngaku Anak Anggota TNI Bakal Dilaporkan ke Polisi |
![]() |
---|
Punya Pengikut Ribuan di Instagram, Bos Geng Motor Nekat Sabet Jemari Polisi Sampai Hampir Putus |
![]() |
---|
BMKG Rilis Prakiraan Cuaca Jabodetabek Besok, Jumat (5/3/2021), Ada 2 Wilayah Diguyur Hujan Petir |
![]() |
---|
Kemarin Pamer Plat Mobil TNI, Wanita Viral Kini Meringkuk di Kantor Polisi |
![]() |
---|
Nama Terseret Konflik Demokrat, DPP GAMKI Tegaskan Tidak Terlibat Polemik Partai Politik |
![]() |
---|