Persija Jakarta
Pemain Asing Persija Jakarta Marco Motta: Anda Lelah, Saya Juga
Pemain asing Persija Jakarta, Marco Motta, memutuskan meninggalkan Indonesia demi bertemu dengan keluarganya di Italia.
Terlebih, eks pemain timnas Italia tersebut ingin memberikan penampilan terbaiknya lagi dan sekaligus membayar kepercayaan fan Persija Jakarta, The Jakmania.
Baca juga: Bek Italia Kepergok Merokok di Ruang Ganti Usai Juara Euro 2020, Beli Ngeteng di Depan Wembley
"Saya sangat berharap kita segera akan kembali ke kehidupan normal dan yang terbaik khususnya kita akan kembali ke pelatihan dan melakukan apa yang kita cintai dan apa yang Anda tunggu juga (sepak bola)," ucap Marco Motta.
"Saya ingin memberitahu Anda, saya tidak ada yang mengubah pikiran saya. Saya tetap di sini, saya Persija. Saya memutuskan untuk bertahan dan saya memilih Persija."
Baca juga: Duet Maut Tower Bonucci-Chiellini Bikin Italia Sulit Ditembus, Kunci Gli Azzurri Juara Euro 2020
"Anda telah percaya dengan saya dan itu penting bagi saya. Saya ingin membayar kembali kepercayaan Anda nanti di lapangan dan memberikan yang terbaik untuk membantu tim (Persija) mempertahankan trofi lainnya.
"Sampai jumpa! tetap kuat, jangan pernah menyerah, dan sampai jumpa," ujar Motta.
Berita ini telah tayang di Bolasport berjudul: Tinggalkan Indonesia, Marco Motta Ucapkan Janji untuk Persija