Pembelajaran Tatap Muka
Hari Pertama Siswa SMPN 8 Tangerang Selatan Belajar Tatap Muka, Suasana Kaku dan Hening
pertama kalinya pembelajaran tatap muka (PTM) kembali digelar setelah hampir dua tahun bersekolah daring atau online
Penulis: Jaisy Rahman Tohir | Editor: Wahyu Aji
TRIBUNJAKARTA.COM/JAISY RAHMAN TOHIR
PTM di SMPN 8 Tangsel, Jalan Raya Serpong, Muncul, Setu. Tangsel, Senin (6/9/2021).
"Jadi yang di rumah sekarang sedang mengerjakan tugas. Selesai guru yang disekolah mengajar, rekamannya dikasih ke yang di rumah. Atau si guru mengajar lagi secara online, terserah gurunya," pungkasnya.
Seperti diberitakan TribunJakarta.com sebelumnya, Pemkot Tangsel mengutamakan PTM bagi tingkat SMP terlebih dahulu, karena alasan vaksinasi.
Menurut Pemkot Tangsel, mayoritas siswa SMP sudah suntik vaksin Covid-19.
Sedangkan untuk tingkat SD, TK dan PAUD diencanakan mulai 13 September, dengan mempertimbangkan evaluasi PTM tingkat SMP.