Kabar Artis
Zaskia Sungkar Berencana Program Hamil Adik Ukkasya Akhir Tahun 2021, tapi Tertunda Gara-gara Ini
Aktor Irwansyah menceritakan sang istri, Zaskia Sungkar yang ingin mulai program hamil lagi.
Penulis: Siti Nawiroh | Editor: Yogi Jakarta
TRIBUNJAKARTA.COM - Aktor Irwansyah menceritakan sang istri, Zaskia Sungkar yang ingin mulai program hamil lagi.
Dijelaskan Irwansyah, mulanya sang istri sudah merencakan untuk program hamil adik Ukkasya pada akhir 2021.
Namun karena suatu alasan, program hamil tersebut terpaksa ditunda.
Hal itu diungkapkan The Sungkars Family yang diunggah, Sabtu (8/1/2022).
Kehadiran Ukkasya Muhammad Syahki dalam kehidupan Zaskia Sungkar dan Irwansyah telah memberikan warna tersendiri.
Baca juga: Kurang dari 2 Minggu Bikin YouTube, Fuji Terharu Subscriber-nya Sudah Mencapai 2 Juta: Makasih Loh
Putra pertama Zaskia Sungkar dan Irwansyah lahir pada 30 Mei 2021 lalu.
Seperti diketahui, Ukkasya adalah jawaban dari doa-doa Zaskia Sungkar dan Irwansyah selama sepuluh tahun ke belakang.
Kini, Ukkasya Muhammad Syahki telah berusia 8 bulan.

Tampaknya di usia Ukkasya yang menginjak 8 bulan ini, Irwansyah dan Zaskia Sungkar sudah merencanakan anak kedua.
Irwansyah mengatakan, Zaskia Sungkar sudah memiliki ingin menjalani program hamil sejak akhir Desember 2021.
Namun lantaran ada syuting iklan, rencana tersebut harus ditunda.
"Jadi Zaskia itu mau program itu akhir tahun lah, tapi qodarallah ada beberapa iklan ya dia harus syuting dulu," ucap Irwansyah dikutip TribunJakarta.com.
Sementara itu, Zaskia Sungkar juga sempat mengunggah potretnya bersama Ukkasya dan seorang dokter kandungan bernama Reino.
Dalam caption, Zaskia Sungkar membeberkan pertemuannya pada akhir tahun 2021 tersebut.
Ingatkan Pentingnya Membatasi Konsumsi Gula Harian, Ini Tips Hidup Sehat dari Cut Memey |
![]() |
---|
Sembuh dari Leukemia Tapi Harus Tetap di Singapura, Putri Denada Ungkapkan Dua Keinginannya |
![]() |
---|
Aldilla Jelita Ungkap Kondisi Indra Bekti: "Memory Pagi Masih Fresh, Sore Hari Keder" |
![]() |
---|
Cerita Arie Kriting Berburu Daun Kelor Sampai ke Depok Demi Sang Istri |
![]() |
---|
Bakal Puas, Kiky Saputri dan Muhammad Khairi Akan Bulan Madu ke Eropa Selama 11 Hari |
![]() |
---|