Kontroversi Holywings
Holywings Pondok Indah Luput dari Penyegelan, Disparekraf DKI Bakal Cek: Kemungkinan Besar Ditutup
Disparekraf DKI Jakarta bakal mengecek Holywings Pondok Indah yang luput dari penyegelan. Kemungkinan besar tempat itu bakal ditutup.
Penulis: Nur Indah Farrah Audina | Editor: Ferdinand Waskita Suryacahya
Kolase Foto TribunJakarta
Kolase Foto Holywings Tanjung Duren dan Penyegelan. Disparekraf DKI Jakarta bakal mengecek Holywings Pondok Indah yang luput dari penyegelan. Kemungkinan besar tempat itu bakal ditutup, Selasa (28/6/2022).
Walau demikian, orang nomor satu di DKI Jakarta ini memastikan, pencabutan izin usaha Holywings tak ada kaitannya dengan promo tersebut.
Pencabutan izin semata dilakukan lantaran menyalahi perizinan usaha.
"Memang setelah dicek ada beberapa yang tidak memenuhi syarat administrasi, izinnya belum lengkap," ujarnya.
Berikut daftar 12 gerai Holywings yang ditutup:
1. Holywings yang berada di Kelurahan Tanjung Duren Utara,
2. Holywings Kalideres,
3. Holywings di Kelapa Gading Barat,
4. Tiger
5. Dragon
6. Holywings PIK
7. Holywings Reserve Senayan
8. Holywings Epicentrum
9. Holywings Mega Kuningan
10. Garison
11. Holywings Gunawarman, dan
12. Vandetta Gatsu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/Kolase-Foto-Holywings-Tanjung-Duren-dan-Penyegelan.jpg)