Persija Jakarta
PREDIKSI Persija Vs Persebaya: Thomas Doll Janjikan Permainan Beda, Macan Dibayangi Rekor Buruk
Persija Jakarta akan menghadapi tamu berat Persebaya. Sejak tahun 2018, Persija sulit mendapat kemenangan dari Persebaya, di kandang maupun tandang.
Diakui Thomas Doll, The Jakmania yang akan memenuhi SUGBK pastinya menjadi suntikan tenaga bagi anak asuhnya.
"Lagi pula kami bermain di laga kandang, Saya menginginkan para pemain bermain lebih bagus," ujar Thomas Doll.
"Lebih mempunyai energi."
"Dan saya berharap mereka bisa menunjukkan itu besok," tutupnya.
Berikut link live streaming Persija vs Persebaya
Link <<<
Link <<<
Prediksi Susunan Pemain Persija vs Persebaya
Persija
Andritany, Ondrej Kudela, Rio Fahmi, Maman Abdurrahman, Firza Andika, Resky Fandi, Witan Sulaeman, Maciej Gajos, Riko Simanjuntak, Ryo Matsumura, Aji Kusuma.
Pelatih: Thomas Doll
Persebaya
Andhika Ramadhani, Arief Catur, Kadek Raditya, Dusan Stevanovic, Reva Adia, Ripal Wahyudi, Ze Valente, Alwi Slamat, Sho Yamamoto, Bruno Moreira, Paulo Victor.
Pelatih: Aji Santoso
Hasil 4 pertandingan awal Liga 1 2023/2024
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/Kolase-Foto-Persija-Jakarta-Vs-Persebaya-Surabaya-Liga-1-20232024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.