Piala Dunia U17

Hari Ini Penentuan Nasib Grup Indonesia di Piala Dunia, Garuda Mujur Tak Jumpa Brasil dan Prancis 

Penentuan nasib Indonesia dalam grup Piala Dunia U-17 2023 bakal dintentukan hari ini Jumat, (15/9/2023) jam 21.00 WIB di Zurich, Swiss.

Editor: Wahyu Septiana
Youtube GoodStadium
FIFA lewat rapat dewan pada 23 Juni 2023 memutuskan menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 2023 yang dijadwalkan 10 November hingga 2 Desember mendatang.  

Pot Empat: Kanada, Kaledonia Baru, Panama, Burkina Faso, Venezuela, Poland

Format

Ke-24 negara akan dibagi menjadi enam grup yang terdiri dari empat negara.

Dua tim teratas di setiap grup, bersama dengan empat tim peringkat ketiga terbaik, akan mencapai fase sistem gugur.

Setelah itu, babak 16 besar, perempat final, semi final, perebutan tempat ketiga, dan final akan digelar.

Link Streaming Drawing Piala Dunia U17

Akses di sini < < <

Akses di sini < < <

Daftar Juara Piala Dunia U17 Sepanjang Masa

Tahun 1985 - Nigeria

Tahun 1987 - Nigeria

Tahun 1989 - Arab Saudi

Tahun 1991 - Ghana

Tahun 1993 - Nigeria

Tahun 1995 - Ghana

Tahun 1997 - Brasil

Tahun 1999 - Brasil

Tahun 2001 - Prancis

Tahun 2003 - Brasil

Tahun 2005 - Meksiko

Tahun 2007 - Nigeria

Tahun 2009 - Swiss

Tahun 2011 - Meksiko

Tahun 2013 - Nigeria

Tahun 2015 - Nigeria

Tahun 2017 - Inggris

Tahun 2019 - Brasil

(Tribunnews.com/TribunJakarta)

Baca artikel menarik lainnya TribunJakarta.com di Google News

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved