Cerita Kriminal

Mirip Kasus Panca Darmansyah di Jagakarsa, 4 Mayat Ditemukan Membusuk Dalam Satu Rumah di Muba

Empat mayat membusuk di dalam rumah di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), Rabu (20/12/2023). Ada persamaan dengan kasus Jagakarsa?

|
SRIPOKU
Empat mayat ditemukan membusuk di dalam rumah di Desa Lumpatan Kecamatan Sekayu, Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), Rabu (20/12/2023). Ada kemiripan dengan kasus Jagakarsa? 

Selain itu, dugaan korban menjadi korban tindak kejahatan juga diperkuat dengan hilangnya sepeda motor milik korban yang biasa digunakan sehari-hati.

"Ada juga motor korban hilang, untuk yang lainnya kita belum mengetahuinya secara pasti. Saat ini masih ditangani oleh pihak kepolisian," ungkapnya.

Sementara itu, Plt Kasat Reskrim Polres Muba IPTU Dedi Kurniaan SH belum bisa menyimpulkan terkait adanya uang hasil penjualan tanah yang hilang.

"Saat ini kita masih melakukan penyelidikan lebih lanjut, kita belum bisa menyimpulkan," ujarnya.

 


Baca artikel menarik TribunJakarta.com lainnya di Google News

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved