Piala Asia

Beda Nasib di Piala Asia U23:Vietnam Tak Terima Dicurangi, Indonesia Diuntungkan Wasit Kontroversial

Perbedaan nasib terjadi dalam ajang Piala Asia U-23 2024, Timnas Indonesia mendapatkan tiga keuntungan dari wasit, Vietnam malah dirugikan wasit.

|
Editor: Wahyu Septiana
The-afc.com
Potret kepemimpinan wasit Shaun Evans di laga Timnas Indonesia melawan Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U23 2024, Jumat (26/4/2024) dini hari WIB. 

VAR juga mengusir satu pemain Vietnam melalui hukuman kartu merah langsung (90+1').

Nguyen Mạnh Hung, center-back Vietnam, secara jelas menginjak kaki dari sang pencetak gol di laga ini, Ali Jasim.

Pelatih timnas Vietnam U-23 Hoang Anh Tuan turut menyentil kepemimpinan wasit di pertandingan melawan Irak.

“Saya tidak bisa mengatakan apakah penalti itu benar atau salah. Karena itu cerita wasit. Pertandingan sudah selesai. Saya tidak mau ulangi penalti dalam pertandingan."

Dia menambahkan tentang situasi di mana intervensi VAR menyebabkan kartu merah Manh Hung di akhir pertandingan:

“Kami menyaksikan turnamen ini dan melihat bahwa peran VAR sangat menonjol. Kami juga melihat bahwa tidak hanya Vietnam tetapi juga banyak tim papan atas di benua ini menerima kartu merah dan penalti."

"Jelas, tidak mungkin untuk mengatakannya sebelumnya. Untuk turnamen ini , Saya pikir peraturannya lebih ketat. Dan saya pikir VAR, wasit, dan peraturan juga menginginkan sepakbola yang lebih baik.

(TribunJakarta)

Dapatkan Informasi lain dari TribunJakarta.com via saluran Whatsapp di sini.

Baca artikel menarik TribunJakarta.com lainnya di Google News

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved