DPO Kasus Vina Cirebon Ditangkap

Lawan Berganti, Putra Eks Wabup Cirebon Bakal Duel Tinju dengan Paris Pernandes 'Salam dari Binjai'

Ramadhani Purwadisastra, putra eks Wakil Bupati Cirebon Wahyu Tjiptaningsih mengaku lawan duelnya di atas ring berganti.

|
Kolase Tribun Jakarta
Paris Pernandes dan Ramadhani 

"Belum di bicarakan (untuk besaran fee)," kata Rama.

Nantinya, ia juga akan mengeluarkan uang tabungan sebesar hasil tanding tinjunya.

Sederhananya, jika besaran hasil tinju yang didapat Rp 50 juta. Maka ia akan memberikan uang tabungannya sebesar Rp 50 juta.

Sehingga keluarga Vina akan menerima uang sebesar Rp 100 juta.

"Tetapi tadi internal ngomongnya kalau Paris berani atau engga?. Saya bilang berani, karena niat saya mendapatkan kontrak untuk keluarga Vina," pungkasnya.

Akses TribunJakarta.com di Google News atau WhatsApp Channel TribunJakarta.com. Pastikan Tribunners sudah install aplikasi WhatsApp ya

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved