TAG
Perumahan Melati Residence
-
Polisi akan segera mengumumkan penetapan tersangka pada kasus longsornya turap perumahan Melati Residence, Ciganjur, Jagakarsa, Jakarta Selatan.
Jumat, 13 November 2020
-
Ade Chandra (43) hanya bisa pasrah bila pada akhirnya tidak mendapatkan ganti rugi dari pihak Perumahan Melati Residence.
Selasa, 27 Oktober 2020
-
Kepala Dinas SDA DKI Jakarta, Juaini Yusuf, mengatakan bangunan turap setinggi 30 meter yang longsor di tempat tersebut dibawah standar operasional
Selasa, 20 Oktober 2020
-
Warga RT 004 RW 002 Ciganjur meminta rumah yang terlihat menggantung di tebing turap Perumahan Melati Residence untuk segera dibongkar.
Kamis, 15 Oktober 2020
-
Longsor susulan masih menghantui sebagian warga Ciganjur RT 004 RW 002 yang berada di dekat Kali Setu.
Kamis, 15 Oktober 2020
-
Hari Sabtu pukul 19.00 WIB menjadi malam yang kelam bagi Ade Chandra (43) usai musibah turap longsor Perumahan Melati Residence yang menimpa rumahnya.
Selasa, 13 Oktober 2020
-
Istri Ade Chandra, Wudiar Nohapa (42), seketika tewas tertimpa turap Perumahan Melati Residence yang longsor saat berada di ruang tengah.
Selasa, 13 Oktober 2020
-
Di teras rumah mertuanya di Kawasan Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, ia sedang menjamu sejumlah kerabat yang datang menjenguknya.
Senin, 12 Oktober 2020
-
Musibah tengah merundung permukiman warga di Jalan Damai RT 004 RW 002 Kelurahan Ciganjur, Kecamatan Jagakarsa, Jakarta Selatan.
Senin, 12 Oktober 2020