Kamu Sering Bekerja di Malam Hari? Begini Tips Menjaga Kesehatan Agar Tak Sakit

Sudah menjadi rahasia umum, orang yang sering bekerja di malam hari akan mempengaruhi kesehatannya.

Editor: Kurniawati Hasjanah
Pixabay
Ilustrasi 

Hal tersebut dilakukan untuk memenuhi kebutuhan tidur malam kamu yang tertunda.

3.Luangkan waktu untuk berolahraga

Sering bekerja di malam hari membuat sebagian besar orang mengeluh tidak memiliki cukup waktu untuk berolahraga.

Kamu bisa mengatur dan meluangkan waktu kamu di pagi hari untuk berolahraga.

Yang harus kamu ingat, olahraga yang tepat adalah kunci untuk kesehatan.

4.Batasi asupan kafein dalam tubuhmu

Mungkin terasa menggoda tapi jangan kehilangan kontrol untuk mengonsumsi kafein sepanjang malam.

Segelas kopi di malam hari bisa menghambat tidurmu di siang hari.

Dan akhirnya akan mempengaruhi kesehatanmu.

Baca: Usai Melahirkan Begini Ungkapan Hati Zaskia Adya Mecca untuk Sang Anak, Kamu Jadi Penawarnya

5.Menjaga kesehatan mentalmu

Jika kamu terlalu sibuk dengan bahkan di akhir pekan pastikan kamu selalu menghubungi orang terdekatmu.

Hal ini membantumu tetap terhubung dengan mereka dan hubungan sosialmu tetap terjaga.

Kehidupan sosial yang baik adalah salah satu cara untuk menjaga kesehatan mentalmu. (*)

Sumber: Grid.ID
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved