Kabar Artis

Pendapatan Raffi Ahmad dari YouTube Capai Rp 6 M per Bulan, Adik Ipar Baim Wong Tercengang: Wow!

Penghasilan tersebut justru dihitung dari jumlah penonton video di YouTube dan adsense yang didapatkannya.

Penulis: Kurniawati Hasjanah | Editor: Muji Lestari
Instagram @raffinagita1717
Pendapatan Raffi Ahmad dari YouTube Capai Rp 6 M per Bulan, Adik Ipar Baim Wong Tercengang: Wow! 

Rans Living menjual berbagai perlengkapan rumah mulai dari meja, lemari, dan berbagai furniture lainnya.

4. Makanan

Raffi dan Nagita kerap meluncurkan berbagai merek makanan.

Diantaranya ada Nagitoz Snack Talas dan Kingkong Keripik Singkong.

Raffi juga memiliki produk mie instan, Bakmi Wong.

Selain itu ada snack My BBQ serta bisnis minuman Mango Bomb.

Gigi juga memiliki bisnis kue, Gigi Eat Cake.

Raffi Ahmad juga memiliki restoran ayam Aa' Raffi Fried Chicken.

Beberapa snack bisnis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tersebut ada yang telah berhenti produksi.

5. Clothing Line

Raffi dan Nagita juga melebarkan karirnya di bisnis fashion.

Raffi Ahmad memulai bisnis fashionnya dengan mendirikan clothing line RA Jeans.

RA Jeans menjual berbagai macam outfit mulai dari kaus, kemeja, baju, sweater, jaket hingga jeans.

Store RA fashion sudah merambah ke kota-kota besar Indonesia Surabaya, Malang, Bandung, Purworejo, Tulungagung, Magelang, Lumajang, Probolinggo hingga Baubau di Sulawesi Tengah.

Sementara itu sang istri Nagita Slavina juga ikut berbisnis clothing dengan brand GIGI by Nagita.

Gigi menjual berbagai sepatu wanita.

Tidak hanya itu Nagita Slavina pernah memiliki produk scarft hingga mukenah.

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved