Kabar Artis
Terungkap Video Mesra Arya Saloka dan Amanda Manopo, Sang Istri Pernah Jawab Soal Cemburu Lawan Main
Sebuah video yang merekam Amanda Manopo dan Arya Saloka di dalam mobil viral di media sosial dan langsung menjadi perbincangan masyarakat luas.
Penulis: Rr Dewi Kartika H | Editor: Jaisy Rahman Tohir
"Tapi mudah-mudahan enggak ya. Sinopsis kalian tuh bagus banget, gue suka," kata Arya menuturkan kembali ucapannya kepada temannya tersebut.
Arya Saloka masih ingat ucapannya waktu itu.
Ia akan keluar dari Ikatan Cinta jika kekhawatirannya itu terjadi.
"Cuma kalau ini udah ngaco, sorry ya kalau gue harus cabut, enggak apa-apa ya,"
"Waktu itu kita deal-dealan ya enggak masalah, cuma kita akan berusaha bagus kok, oke kalau memang masih bisa berjalan bagus ya bagus guenya kan berarti enggak cabut," ungkap Arya.
Permintaan itu disepakati oleh tim produksi. Mereka bahkan berjanji akan untuk membuat sinetron tersebut berjalan bagus.
Namun seiring berjalannya waktu, Arya merasa cerita di sinetron tersebut sudah tak sesuai harapan.
Baca juga: Tagar AndinHarusHamil9Bulan Trending Twitter, Pemeran Aldebaran di Ikatan Cinta Ngakak: Berarti Suka
Arya mengaku dirinya termasuk yang memperhatikan secara detail naskah yang diberikan oleh tim produksi.
Seringkali pula, ia mengingatkan dan mengoreksi tim produksi bila ada sesuatu yang janggal.
Arya merasa sudah berusaha membantu tim produksi agar cerita Ikatan Cinta tetap menarik tanpa perlu ada penyimpangan.
Namun tampaknya usulan tersebut tak diterima oleh tim dan akhirnya cerita Ikatan Cinta menjadi semakin melenceng dari harapan.
Teranyar, Aldebaran yang dimainkan Arya Saloka dibuat mengalami kecelakaan dalam pesawat.
Narasi kecelekaan itu pula yang menjadi tanda Arya Saloka benar-benar berhenti di Ikatan Cinta.
Meski begitu, ia tidak menutup kemungkinan untuk kembali ke serial tersebut hanya dengan syarat ceritanya cocok.
Kritik Penulis Skenario Ikatan Cinta
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/Video-viral-Amanda-Manopo-dan-Arya-Saloka.jpg)