Jelang Mudik Lebaran, Ketahui Bedanya Kereta Api Kelas Ekonomi, Bisnis, dan Eksekutif
Jelang Mudik Lebaran, Ketahui Bedanya Kereta Api Tipe Ekonomi, Bisnis, dan Eksekutif
Selain kursi yang empuk dan bisa disandarkan dengan kemiringan 170 derajat, kereta kelas ini dilengkapi dengan fasilitas super nyaman.
Seperti misalnya ada pembatas antar penumpang, entertaiment on board, laci penyimpanan, lampu baca, stop kontak, dan headphone.
Ada pula kereta api luxury generasi kedua berkapasitas 26 tempat duduk yang diperkenalkan pada tahun 2019.
Baca juga: Simak Syarat Naik Kereta Api Sebelum Berburu Tiket Mudik Lebaran, Apakah Tes PCR Tidak Berlaku Lagi?
Fasilitas yang kamu bisa nikmati di antaranya lampu baca, stop kontak, dan kursi yang bisa disandarkan hingga 140 derajat.
Selain itu, pada kelas ini, KAI juga berikan fasilitas gratis makan berat satu kali, snack/camilan, dan minuman.
Kalau menggunakan kereta api jenis ini, Kamu juga bisa menikmati fasilitas ruang tunggu luxury yang tersedia di beberapa stasiun.
Sambil nunggu kereta, Kamu bisa menikmati teh atau kopi secara gratis di sini.
Itulah perbedaan anatar kereta api kelas ekonomi, bisnis, eksekutif, hingga luxury.
Semoga bisa menjadi referensi bagi Kamu yang ingin mempersiapkan perjalanan mudik Lebaran dengan kereta api.
Selengkapnya baca artikel menarik lainnya di Google News
| Gelar Rapimnas, Pemuda Katolik Soroti Pembangunan Ekonomi Daerah |
|
|---|
| Tiket Movers on the Run 2025 Telah Dibuka, Mahasiswa FEB UI Ajak Publik Bergerak untuk Kebaikan |
|
|---|
| Cerita Heroik Ahmad Teriak ke Masinis Sambungan Kereta Lepas di Pasar Senen, 12 Tahun Jadi Railfans |
|
|---|
| UPDATE Kondisi Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta: 54 Jadi Korban, Temuan Benda Misterius Senjata Api |
|
|---|
| Para Finalis Bikin Heboh di Episode Final Shopee Jagoan UMKM Naik Kelas, Ini Momen Tak Terlupakan! |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/kereta-api_20180323_142159.jpg)