Calon Maba, Nih 5 Tips Lolos UTBK SNBT 2024, Pastikan Rutin Latihan Soal hingga Ikut Try Out

Enggak cuma rajin belajar, berikut ini sederet tips lolos UTBK SNBT 2024. Jangan lupa latihan soal dan ikut try out.

Editor: Muji Lestari
Instagram @_snpmbbppp
Berikut ini tips lolos UTBK SNBT 2024 

Perlahan-lahan, dimulai dari level yang rendah ke level yang lebih sulit, lalu kemudian mencoba mengerjakan soal yang ada.

Jadwal UTBK SNBT 2024

  • Pembuatan akun SNPMB: 08 Januari – 15 Februari 2024
  • Pendaftaran UTBK SNBT: 21 Maret – 05 April 2024
  • Pelaksanaan UTBK Gelombang 1: 30 April dan 02 – 07 Mei 2024
  • Pelaksanaan UTBK Gelombang 2: 14 – 20 Mei 2024
  • Pengumuman hasil SNBT: 13 Juni 2024
  • Masa unduh sertifikat UTBK: 17 Juni – 31 Juli 2024.

Seluruh kegiatan pada tanggal dan hari yang sudah ditentukan akan berakhir pada pukul 15.00 WIB.

Jadwal pelaksanaan proses verifikasi dokumen peserta dan/atau pendaftaran ulang di PTN dapat dilihat di laman masing-masing PTN yang dituju.

Demikian tips lolos UTBK SNBT 2024, semoga bermanfaat.

Baca artikel menarik lainnya di Google News.

 

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved