Kabar Artis

Cerita Perlakuan Lina Jubaedah ke Karyawan, Teddy Ngaku Sempat Suudzon: Pengen Nangis Kalau Ingatnya

Penulis: Kurniawati Hasjanah
Editor: Muji Lestari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Cerita Perlakuan Lina Jubaedah ke Karyawan, Teddy Ngaku Sempat Suudzon: Pengen Nangis Kalau Ingatnya

Bahkan, Teddy mengaku ada perlakuan Lina Jubaedah yang sempat membuatnya berpikiran negatif saat itu.

"Jadi dia udah mempersiapkan makan bareng untuk supir, bibi , keponakannya. Dia bilang 'Pak Acet, makan heula'."

"Saat itu ego saya bilang kok yang lain disiapkan? Ada empat piring disiapkan saat itu. Saya juga sudah suudzon tak ditawarin makan," tegas Teddy.

Kendati demikian, pikiran negatif Teddy itu tak beralasan sama sekali karena Lina Jubaedah rupanya tetap memperhatikan sang suami.

"Taunya dia suapin saya. Jadi kita sepiring berdua, pengen nangis kalau ingat itu. Beliau sampai segitunya. Memang subhanallah," aku Teddy.

Ramalan Zodiak Jumat 31 Januari 2020, Libra Tetap Fokus, Capricorn Dapat Kejutan

Dengan berbagai kebiasaan Lina Jubaedah di rumah tangganya, Teddy menyebut mantan istri Sule itu merupakan guru baginya.

"Dia itu guru, bukan lagi seorang istri. Dulu saya berpikir hanya kerja di Singapura, Australia karena jadi tulang punggung."

"Pas sama beliau dibilang cari akhirat, dunia melayani. Kalau cari dunia, bakal diperbudak harta. Makanya saya belajar lagi," tegas Teddy.

SIMAK VIDEONYA:

 Teddy Sudah Serahkan Warisan Lina

Anak kedua Lina Jubaedah, Putri Delina telah resmi menerima harta warisan yang menjadi haknya.

Hal tersebut diketahui dari Tayangan YouTube Status Selebritis SCTV yang dipublikasikan (20/1/2020).

 Teddy Pardiyana menyatakan bahwa ia siap menyerahkan seluruh harta milik Lina Jubaedah kepada Rizky Febian, Putri Delina dan adik-adiknya.
Teddy mengaku tak mempersoalkan apabila harta istrinya tersebut tak sepeserpun jatuh ke tangannya dan bayinya.

Baru-baru ini Putri Delina dikabarkan resmi menerima warisan yang menjadi haknya, seperti yang diwasiatkan Lina Jubaedah.

Halaman
123

Berita Terkini