TAG
Aulia Kesuma
-
Aulia Kesuma hari ini, Selasa (3/9/2019) tampak blak-blakan bercerita soal sosok sang suami dan anak tirinya.
Rabu, 4 September 2019
-
Aulia Kesuma rupanya mengaku yatim piatu dan Kelvin adalah keponakannya kepada keluarga Pupung Sadili, 10 tahun ini ia menyimpan kebohongannya.
Rabu, 4 September 2019
-
Aulia mengungkapkan bahwa utang Rp 10 miliar diajukan atas nama dirinya karena Edi tidak dapat mengajukan ke bank.
Selasa, 3 September 2019
-
Yang terbaru, sambil menangis terisak Aulia Kesuma mengaku utang Rp10 miliar itu bukan miliknya melainkan sang suami.
Selasa, 3 September 2019
-
Otak pembunuhan Edi Chandra Purnama alias Pupung Sadili dan M Adi Pradana, Aulia Kesuma alias AK (45) akan menjalani pemeriksaan kejiwaan.
Minggu, 1 September 2019
-
Jenazah kedua korban lalu mereka masukkan ke dalam mobil Calya B 2983 SZH milik korban, dan diparkir di SPBU Cirendeu
Minggu, 1 September 2019
-
Aulia mengatakan, orangtuanya menyuruh dia bercerai dari suaminya, Edi, lantaran suaminya tak dapat membantu membayar lunas utangnya
Minggu, 1 September 2019
-
Menurut Asoka Wardana, Pupung Sadili merupakan sosok pria yang baik, sederhana, tapi juga naif jika menyangkut perempuan.
Minggu, 1 September 2019
-
Menurut Asoka Wardana, Pupung Sadili merupakan sosok pria yang baik, sederhana, tapi juga naif jika menyangkut perempuan.
Sabtu, 31 Agustus 2019
-
Aulia Kesuma menuturkan, motif pembunuhan terjadi karena merasa kesal terhadap Pupung Sadili yang tak mengizinkan untuk menjual rumah di Lebak Bulus
Sabtu, 31 Agustus 2019
-
Dalam tayangan Kompas TV edisi Jumat (30/8/2019), Aulia Kesuma mengungkap soal alasannya memiliki utang sebesar Rp 10 miliar.
Jumat, 30 Agustus 2019
-
Istri muda Edi Chandra Purnama alias Pupung Sadili (54), Aulia Kesuma alias AK sempat mengaku KV (25) sebagai keponakannya.
Jumat, 30 Agustus 2019
-
Damkar Lebak Bulus, Andono Madya Sarwono, menuturkan jika timnya masuk melalui garasi yang tidak terkunci.
Kamis, 29 Agustus 2019
-
Pembunuhan keduanya didalangi oleh Aulia Kesuma ( AK ) yang tak lain adalah istri muda Pupung Sadili dan ibu tiri dari M Adi Pradana
Kamis, 29 Agustus 2019
-
Agar jejak pembunuhannya tak terendus, Aulia Kesuma membuat chat WhatsApp kepada suaminya.
Kamis, 29 Agustus 2019
-
Istri muda Edi Chandra Purnama alias Pupung Sadili (54), Aulia Kesuma alias AK sempat mengaku KV (25) sebagai keponakannya.
Kamis, 29 Agustus 2019
-
AK membunuh suaminya bernama Edi Chandra Purnama alias Pupung Sadili (54), dan anak tirinya, M Adi Pradana alias Dana (23) akhirnya terungkap.
Kamis, 29 Agustus 2019
-
Pembunuhan terhadap Edi Chandra atau Pupung Sadili (54) dan anak kandungnya, M Adi Pradana alias Dana (24) sudah direncakanan oleh Aulia Kesuma.
Kamis, 29 Agustus 2019
-
Untuk mempengaruhi suaminya, Edi Chandra alias Pupung Sadili (54), Aulia Kesuma terlebih dahulu menyewa jasa paranormal.
Kamis, 29 Agustus 2019
-
"Yang membunuhnya adalah istri mudanya," kata Kapolda Jabar Irjen Pol Rudy Sufahriadi di Mapolrestabes Bandung, Kota bandung, Selasa (27/8/2019).
Rabu, 28 Agustus 2019
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved