TAG
Tenis
-
Cerita Aldila Sutjiadi Jadi Petenis Nasional, Peran Organisasi Disinggung, Banyak Sumbang Medali
Cerita perjalanan Aldila Sutjiadi menjadi petenis nasional tak hanya soal prestasi, tapi dukungan organisasi yang mengantarkan kesuksesan.
Senin, 25 Agustus 2025 -
PELTI Mau Tiru PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan, 2 Nama Dibidik Jadi Andalan Baru Indonesia
Persatuan Tenis Seluruh Indonesia (PELTI) menjadi cabor di luar PSSI yang tampaknya serius akan menjalankan program perpindahan kewarganegaraan itu.
Jumat, 13 September 2024 -
Rendy Kjaernett Akhirnya Muncul Minta Maaf ke Lady Nayoan, Syahnaz Sadiqah Masih Asyik Main Tenis
Di depan publik, Rendy Kjaernett mengaku salah dan meminta maaf terutama kepada sang istri, Lady Nayoan. Akankah Syahnaz Sadiqah klarifikasi?
Minggu, 2 Juli 2023 -
Tinjau Persiapan Atlet, Ketum KONI Marciano Norman Harap Tenis Bisa Rebut Juara Umum SEA Games
Ketum KONI Pusat, Letjen TNI Purn Marciano Norman melanjutkan tinjauan ke Pemusatan Pelatihan Nasional (Pelatnas) cabang olahraga (cabor) Tenis.
Kamis, 14 April 2022 -
Final Tenis PON Papua Hari Ini: Jawa Timur Kirim 5 Wakil, Berpeluang Panen Emas
Cabang olahraga (cabor) tenis di ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021, mempertandingkan laga final hari ini, Kamis (7/10/2021).
Kamis, 7 Oktober 2021 -
Cerita Sunarti, Atlet Tenis Lapangan Ikuti Vaksinasi Covid-19 untuk Penyandang Disabilitas
Sunarti (46), atlet Tenis lapangan sekaligus penyandang disabilitas ikuti vaksinasi massal di Kampung Tangguh Jaya Pondok Bambu, Duren Sawit
Jumat, 11 Juni 2021 -
BIE-Bougenville Open 2019, Sarana untuk Pemain Veteran dan Berprestasi
Rizal Pahlewi selaku ketua panitia mengatakan, turnamen ini memang sebagai sarana untuk para pemain veteran mantan atlet nasional
Jumat, 18 Oktober 2019 -
Manfaat dari Turnamen Tenis Antaralumi Perguruan Tinggi, Mokhamad Khifni: Jadi Ajang Silaturahmi
Khifni, sapaannya, menyebut kejuaraan tenis antaralumni perguruan tinggi ini juga sebagai ajang menjaga silaturahmi.
Selasa, 30 Juli 2019 -
Fed Cup 2019, Beatrice Gumulya Dapat Pengalaman Berharga
Pemain Timnas Tenis Indonesia Beatrice Gumulya mengaku dapat pelajaran berharga setelah mengikuti Fed Cup 2019 Astana, Kazakhstan pada 6-9 Februari.
Senin, 11 Februari 2019 -
Didapuk Jadi Ratu Tenis Dunia, Naomi Osaka Masih Tak Percaya
Naomi Osaka memang baru saja dinobatkan menjadi tunggal putri terbaik dunia dalam ranking teranyar yang dirilis WTApada Senin (28/1/2019).
Selasa, 29 Januari 2019 -
Persiapan Klub Kelapa Gading Jadi Venue Tenis Kursi Roda Asian Para Games Sudah 70 Persen
Sementara itu, pembenahan yang masih dalam tahap penyelesaian yakni pelebaran pintu masuk ke dalam lapangan serta pemasangan instalasi tribun penonton
Selasa, 25 September 2018 -
Lapangan Tenis Klub Kelapa Gading Dipilih Menjadi Venue Tenis Kursi Roda Asian Para Games 2018
Dari sepuluh lapangan tersebut, hanya ada enam yang akan dipakai dalam pertandingan cabor tenis kursi roda Asian Para Games 2018.
Selasa, 25 September 2018 -
Kandidat Atlet Terkaya, Usia 20 Tahun Osaka Potensial Raup Rp 224 Miliar Per Tahun
Kandidat Atlet Jepang Terkaya, Osaka Potensial Raup Rp 224 Miliar Per Tahun setelah menjadi juara tenis di turnamen Grand Slam pada usia 20 tahun
Selasa, 11 September 2018 -
Berstatus Single, Ini Kriteria Cowok Ideal Petenis Cantik Aldila Sutjiadi
Petenis Aldila Sutjiadi menjadi sorotan usai meraih emas di ajang Asian Games 2018.
Jumat, 31 Agustus 2018 -
Pesan Petenis Cantik .Aldila Sutjiadi Buat Pemuda Zaman Now: Perbanyak Olahraga
Bagi petenis cantik Aldila Sutjiadi, dunia pendidikan dan tenis menjadi nomor satu di dalam hidupnya.
Jumat, 31 Agustus 2018 -
Raih Emas Asian Games, Ini Cara Petenis Cantik Aldila Sutjiadi Dapatkan IPK 3,92
Petenis cantik Aldila Sutjiadi, berhasil mengharumkan nama Indonesia di ajang Asian Games 2018.
Jumat, 31 Agustus 2018 -
Baru Dipasangkan 3 Minggu, Christopher/Aldila Bisa Raih Emas Asian Games 2018
Padahal, pasangan tersebut baru dipasangkan dan berlatih bersama tiga minggu sebelum pagelaran Asian Games dimulai.
Kamis, 30 Agustus 2018 -
Ini Lawan dan Tantangan Terberat Bagi Ganda Campuran Tenis Penyumbang Medali Emas Untuk Indonesia
"Lawan terberat kami di quarter final, lawan pasangan Rohan Bopanna dan Ankita Raina dari India," ucap Christo
Rabu, 29 Agustus 2018 -
Dijanjikan Bonus Rp 1,5 Miliar, Ini yang akan Dilakukan Atlet Tenis Ganda Campuran Indonesia
Christopher dan Adilla menuturkan akan mempergunakannya untuk biaya mengikuti kejuaraan tenis lainnya
Rabu, 29 Agustus 2018 -
Raih Emas, Petenis Aldila Sutjiadi Tak Cuma Jago di Lapangan: Sarjana Matematika IPK 4.00
Aldila Sutjiadi berhasil mempersembahkan medali emas ke 10 untuk Indonesia, wanita 23 tahum itu rupanya tak hanya jago di lapangan loh!
Minggu, 26 Agustus 2018