TOPIK
Satu Keluarga Korban Penganiayaan
-
Pihaknya pun telah melakukan pemeriksaan terhadap korban, hasilnya korban mengatakan tak mengetahui siapa pelakunya meskipun masih mengingat ciri
-
“Kondisi korban saat ini sudah lumayan sadar dan sudah dirujuk di RS Fatmawati,” kata Kapolres Metro Depok
-
Ditemui awak media bocah berinisial F, menceritakan pengalaman pahit yang menimpa dirinya dan keluarganya itu.
-
Dua tahun bekerja di bengkel Sumitro (45), Uki tak menyangka bosnya yang dikenal sangat baik menjadi korban penganiayaan.
-
Bangun dari tidurnya dan mengecek apa yang terjadi, rasa terkejut Nurhadi pun semakin menjadi-jadi setelah menyaksikan F (12) berlumuran darah
-
Satu keluarga di Sawangan, Kota Depok menjadi korban penganiayaan saat berada di rumah gubuk. Korban dipukul menggunakan stik golf. Berikut faktanya.
-
"Orangnya tinggi kurus, terus ada tatonya di tangan kanan, kalau rambutnya panjang seleher," beber F soal pria misterius yang menganiaya keluarganya.
-
Dalam kondisi belum sadar seutuhnya, F (12) melihat orangtua dipukul oleh pria misterius menggunakan tongkat golf pada Jumat dini hari WIB.
-
Polisi memastikan tak ada barang-barang yang hilang dari rumah satu keluarga yang menjadi korban penganiayaan pria misterius pada Jumat dini hari WIB.
-
Saksi yang berprofesi sebagai penjaga sekolah sempat melihat korban berboncengan dengan seorang pria misterius.
-
Satu keluarga mengalami penganiayaan di rumah gubuknya di Jalan Raya Curug, Bojongsari, Kota Depok, persis di belakang SDN Curug 01 pagi.