TOPIK
Pilkada 2024
-
Tingkat partisipasi pemilih di Jakarta Timur pada Pilkada Jakarta 2024 masih di bawah target 82 persen dari yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum.
-
KPU Jakarta Selatan menggelar rekapitulasi penghitungan suara Pilkada Jakarta 2024 tingkat kota, Rabu (4/12/2024).
-
Saksi paslon Pilkada Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil-Suswono tidak menandatangani berita acara hasil rekapitulasi suara tingkat kota Jakut.
-
Pasangan calon (paslon) 03 Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe menang telak Pemilihan wali kota dan wakil wali kota (Pilwalkot) di Kecamatan Bantargeban
-
Hari pertama rekapitulasi suara tingkat kota Pilkada serentak di Bekasi berlangsung alot, KPU pastikan prosesnya rampung tak melebihi batas waktu.
-
Polda Metro Jaya menerjunkan 800 personel untuk mengamankan proses rekapitulasi suara Pilkada Serentak 2024.
-
Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe, mengklaim kemenangan Pilwakot versi rekapitulasi 12 Kecamatan se-Kota Bekasi.
-
Viral di medsos skenario pasangan Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) yang ingin memaksa pemungutan suara ulang (PSU) di 25 tempat pemungutan suara (TPS) .
-
Ahmad Faisyal Hermawan, mengatakan, hasil Pemilihan Wali Kota (Pilwakot) Bekasi tidak akan bisa digugat ke Mahkamah Konstitusi (MK).
-
Pasangan calon nomor urut 03 Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe klaim kemenangan Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi versi rekapitulasi.
-
Rekapitulasi suara hampir rampung, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bekasi siap hadapi gugatan pasangan calon (paslon) kalah.
-
Pelanggaran pencoblosan 19 surat suara di TPS 28 Pinang Ranti, pada Pilkada 2024 berpotensi tidak hanya diusut sebatas kode etik saja.
-
Akankah Jakarta mengalami Pilkada 2 putaran? Cek jadwal pengumuman hasil real count KPU, serta syarat Pilkada 2 putaran.
-
Bahkan, Deddy Sitorus menyebut ada dua nama jenderal polisi yang terlibat langsung mencampuri pilkada tersebut.
-
Karangan bunga ucapan selamat atas kemenangan di Pilkada Jakarta membanjiri markas pemenangan Pramono Anung-Rano Karno.
-
Partisipasi pemilih Pilkada serentak 2024 di Kota Bekasi rendah, hal ini direspons Penjabat (Pj) Wali Kota Raden Gani Muhamad.
-
Pasangan Pramono Anung-Rano Karno telah mendeklarasikan kemenangan di Pilkada Jakarta 2024. Pengamat mengkritisi!
-
Ridwan Kamil-Suswono tertinggal jauh dari pasangan Pramono Anung-Rano Karno. Padahal mayoritas paslon yang diusung oleh KIM Plus menang.
-
Ridwan Kamil mengaku bakal menerima apapun hasil Pilkada Jakarta 2024 yang akan diumumkan Komisi Pemilihan Umum (KPU).
-
KPU Jakarta Timur masih menunggu rekomendasi Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) atas pelanggaran pemungutan suara di TPS 28 Pinang Ranti, Makasar.
-
Basri Baco buka suara soal deklarasi kemenangan satu putaran di Pilkada Jakarta 2024 yang dilakukan kubu Pramono Anung.
-
Pasangan calon (paslon) 01 Heri Koswara-Sholihin dan 03 Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe saling klaim menang Pilwakot Bekasi.
-
Lucky Hakim-Syaefudin di Pilkada Indramayu 2024 unggul jauh dari pesaingnya Nina Agustina-Tobroni dan Bambang Hermanto-Kasan Basari.
-
Pengamat politik, Ray Rangkuti, menyebut Ahmad Luthfi-Taj Yasin disebut pasangan yang paling 'mewah' di Pilkada 2024.
-
Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) buka suara soal Pramono Anung-Rano Karno yang sudah mendeklarasikan menang satu putaran di Pilkada.
-
Partisipasi pemilih Pilkada serentak 2024 di Kota Bekasi anjlok, KPU Kota Bekasi memperkirakan hanya sekitar 50 sampai 60 persen warga menyoblos.
-
Cagub Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung turut memberi ucapan selamat ulang tahun untuk Persija Jakarta yang hari ini genap berusia 96 tahun.
-
Pramono Anung-Rano Karno memutusukan mendeklarasikan kemenangan satu putaran di Pilkada Jakarta 2024. Tapi pihak Ridwan Kamil tetap yakin 2 putaran!
-
Pramono Anung tak mau membeberkan siapa saja tokoh yang sudah memberikan selamat kepadanya atas hasil yang diraih di Pilkada Jakarta 2024.
-
Ahmad Riza Patria mengungkap temuan dugaan kecurangan yang dilakukan paslon lain di Pilkada Jakarta 2024.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved