Kartu Prakerja
Cek Tahapan Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 23, Jangan Sampai Ada yang Terlewat!
Simak sederet tahapan pendaftaran kartu Prakerja gelombang 23, apa saja?
Editor:
Muji Lestari
8. Klik “Allow” saat diminta memberitahukan lokasi.
Setelah memiliki akun Prakerja, tahapan selanjutnya adalah mengisikan data diri di dalam akun yang ada.
Pengisian data diri tersebut meliputi verifikasi KTP dan KK di mana poin yang harus diisi meliputi:
- Nomor KK
- Nomor KTP
- Tanggal lahir
Baca juga: Akhirnya Kartu Prakerja Gelombang 23 Dibuka, Ini Cara Hubungkan E-Wallet dan Ganti Rekening Prakerja
Selanjutnya pada bagian verifikasi KTP dan KK, masukkan data diri berupa:
- Nama lengkap sesuai KTP
- Nama lengkap ibu kandung
- Jenis kelamin
- Status perkawinan
- Status bekerja
- Pendidikan terakhir
- Jumlah tanggungan keluarga
- Topik pelatihan yang diminati
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/kartu-prakerja-ya.jpg)