Viral di Medsos

Bukan Mantan, Makhluk Ini Ngamuk di Hajatan Warga Kalideres: Keluarga Pengantin Sebut Kayak Tsunami

Acara pernikahan pasangan pengantin dihebohkan oleh kedatangan makhluk tak terduga. Jerita emak-emak di lokasi pernikahan menambah kehebohan.

Penulis: Satrio Sarwo Trengginas | Editor: Wahyu Septiana
Twitter @humasjakfire
Sapi kurban ngamuk dan lari ke tenda resepsi warga di Kalideres, Jakarta Barat - Acara pernikahan pasangan pengantin dihebohkan oleh kedatangan makhluk tak terduga. Jerita emak-emak di lokasi pernikahan menambah kehebohan. 

Panitia kurban cukup susah payah juga mengamankan sapi.

Si sapi yang mengamuk akhirnya berhasil ditenangkan oleh tukang jagung susu keliling.

"Yang pertama kali ngamanin itu tukang jagung keliling bareng panitia kurban," katanya.

Setelah itu, warga melaporkannya ke petugas damkar Kalideres.

Baca juga: Sapi Kurban Anies Baswedan 024 Berhubungan dengan Pilpres 2024? Wagub DKI Ungkap Fakta Penting

Dikerahkan sekitar lima personel untuk mengamankan sapi kurban itu.

"Permintaan panitia kurban, sapi dieksekusi di tempat itu karena ditakutkan mengamuk kembali," kata Kepala Regu Grup B Damkar Sektor VIII Kalideres, Irwan Muhrojwan. (*)

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved