Ajudan Jenderal Ferdy Sambo Ditembak
Tangan Ferdy Sambo Diikat saat Rekonstruksi, Lihat Bukti Perhatian Putri Pakaikan Suami Masker
Ferdy Sambo menjalani rekonstruksi dengan tangan terikat tali. Terekam momen unik saat Putri Candrawathi beri masker 'cinta'
Editor:
Siti Nawiroh
TRIBUNJAKARTA.COM/PEBBY ADHE LIANA
Ferdy Sambo menjalani rekonstruksi dengan tangan terikat tali. Terekam momen unik saat Putri Candrawathi beri masker 'cinta'
Ferdy Sambo terlihat menarik Putri dan memeluknya.
Belum diketahui secara pasti apakah pelukan yang diberikan Sambo kepada istrinya, Putri Candrawathi masuk dalam adegan rekonstruksi atau itu tindakan spontan.
Setelah keduanya berpelukan, Sambo mengeluarkan sebuah (HT) untuk memanggil para ajudannya, Bripka RR, Bharada E serta Kuat Ma'ruf.
