Lia Tak Kuasa Ceritakan Reza Tewas Digigit Anjing Tetangga: Mendadak Semangat Tiba di Kantor Polisi

Muhammad Reza Aulia meninggal dunia setelah digigit oleh anjing milik tetangganya di Kota Medan, Sumatera Utara, Minggu (13/6/2021) lalu.

Editor: Wahyu Aji
KOMPAS.com/DEWANTORO
Lia Pratiwi (42) menunjukkan foto anaknya, M. Reza Aulia (10) membawa berkas laporan di Polsek Tuntungan pada Jumat (11/6/2021). Sebelum meninggal dunia pada Minggu (13/6/2021), Reza digigit anjing pada Kamis (10/6/2021). Kondisinya dari hari ke hari semakin memburuk. Pihak keluarga membuat laporan ke polisi lantaran tidak ada itikad baik dari pemilik anjing. 

"Penyuntikannya sampai 3 hari, di hari nol, lalu hari ketujuh dan 14," tuturnya, Selasa (15/6/2021).

Sambungnya, namun angka korban meninggal karena rabies sangat kecil untuk wilayah Kota Medan karena hewan anjing peliharaan telah disuntik dan vaksin seluruhnya.

Baca juga: Hidup di Jurang Kemiskinan, Ini Harapan Emak, Wanita Sebatang Kara Tinggal di Tanjung Barat

Ia juga mengatakan tips penanganan pertama secara pribadi dengan mencuci area gigitan dan meneteskan larutan antiseptik untuk menghambat perjalanan virus menuju ke jantung.

"Sebenarnya kalau sudah masuk ke aliran darah memang cepat tetapi dengan pencucian maka jumlah virus bergerak berkurang, " ujarnya. (*)

Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul Bocah 10 Tahun Ini Tewas Digigit Anjing Tetangga, Beri Pesan Haru Kepada Ibu Sebelum Berpulang

Sumber: Tribun Medan
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved